Kategori: Kuliner

  • Daftar Harga Bakso Bensu dan Menu yang disukai Banyak Orang

    Daftar Harga Bakso Bensu dan Menu yang disukai Banyak Orang

    Secara umum, harga bakso Bensu sebenarnya hampir sama dengan harga bakso umumnya. Apalagi karena ini adalah salah satu makanan yang banyak disukai, harganya tentu saja tidak boleh sembarangan. Setiap isian dalam bakso ini akan menjadi penentu harga utamanya.

    Bakso dikenal sebagai satu makanan berkuah yang populer di setiap daerah di Indonesia. Ini juga yang isiannya berbeda antar masing-masing daerah asal. Ada yang menambahkan tauge, tahu, dan bakso goreng kering sebagai makanan pelengkap dalam menu bakso bensu ini.

    Bakso juga dikenal dengan satu makanan dengan konsep street food dengan harga yang murah meriah. Itu juga esensi yang dihadirkan oleh bakso bensu. kamu bisa temukan menu bakso ini dengan cara yang beragam, termasuk dengan datang ke outlet bakso bensu itu.

    Outlet bakso bensu ada di kota-kota seperti Depok. Tebet, Bekasi, Surabaya, Ciledug, Bogor, Karawang, Jogja, Medan, Bandung, Tj. Prio, Cianjur, hingga Rawamangun. Dan tenang saja karena setiap outlet ini tidak mengharuskan kamu untuk bayar dengan harga berbeda.

    Daftar Menu Bakso Bensu Beserta Harganya

    Pada umumnya, kamu bisa temukan berbagai jenis bakso yang tersedia di pasaran. Harga ini memang beragam, tetapi disetiap outletnya akan memberikan menarik. Menikmati bakso ini juga akan membantu kamu temukan apa yang sebenarnya dibutuhkan pada saat itu juga.

    Sebelum membahas apa saja harga menu yang ada di Bakso Bensu, kami akan jelaskan satu dua informasi tambahan terkait menu di dalamnya. Ini membantu kamu untuk temukan yang sesuai yang perut inginkan. Beberapa menu bakso bensu dengan harga menunya adalah:

    1. Paket Bensu Bakso Komplit

    Pilihan pertama yang tersedia dan paling banyak dipilih adalah Menu Bensu Bakso yang komplit. Artinya, paket ini lengkap dengan semua isian di Bensu. Karena merupakan satu menu yang paling lengkap, maka harga yang dibayar juga tinggi, yaitu 25 ribu.

    Dari harga Bakso bensu komplit ini, yang akan didapatkan adalah bakso besar urat, telur, tetelan, bakso halus besar, bakso halus kecil, bakso tahu, sayuran, dan pilihan mie. Tidak lupa, ada pilihan kuah, yaitu kuah original atau kuah pedas yang enak.

    1. Paket Bensu Bakso Telur Asin

    Jika paket tadi terlalu lengkap dan kamu ingin sesuatu yang lebih asin, maka paket yang satu ini akan sangat menarik. Harga bakso bensu satu ini sediakan menu telur asin spesial. Hanya dengan harga 22 ribu Rupiah, cita rasa telur asin bisa kamu dapat.

    Tentu saja paket ini bukan hanya tentang bakso telur asin, atau telur asin yang ada di dalam adonan bakso. Tetapi akan ditambah juga dengan bakso halus kecil, sayuran, mie kuning dan bihun. Perpaduan bakso telur asin dengan kuah panas akan sedap.

    1. Paket Bensu Bakso Telur

    Mungkin kamu bukan penggemar sesuatu yang asin, dan solusi untuk itu adalah dengan memilih bensu bakso telur. Pecinta telur biasa pasti akan sangat menyukai menu ini. Paket bensu bakso telur adalah yang bisa kamu dapatkan dengan 20 ribu.

    Dengan harga 20 ribu rupiah saja, kamu bisa mendapatkan sebutir telur yang dilapisi oleh bakso. kamu juga akan diberikan pilihan bawang goreng. Rasa lezat dengan telur di dalam bakso dengan opsi mie sesuai pilihan pasti akan membuat ini menarik.

    1. Paket Bensu Bakso Tetelan

    Paket bakso selanjutnya dengan tambahan daging sebagai pelengkap. Berisi tetelan dan bakso halus kecil, sayuran, mie kuning dan bihun hingga dijual dengan harga yang cukup murah. Dengan 25 ribu rupiah, bakso tetelan akan jadi yang kamu butuhkan.

    1. Paket Bensu Bakso Urat

    Paket bakso selanjutnya adalah bakso urat, dan kamu pasti sudah tidak asing dengan nama ini. Paket bensu bakso urat ini bukan hanya didominasi bakso urat, tetapi juga tentang bakso halus kecil, sayuran, mie kuning, dan bihun.

    Harga bakso bensu ini adalah sekitar 20 ribu rupiah, dan ini akan cocok untuk bakso yang ada teksturnya dan berserat. Bakso urat juga biasanya terlihat lebih bertekstur dan rasanya berbeda. Untuk yang suka bakso seperti ini, pasti akan menikmatinya.

    1. Paket Bensu Bakso Tahu

    Pilihan selanjutnya adalah yang dibuat untuk orang yang suka dengan kombinasi tahu dan bakso. Cita rasa yang berbeda antar keduanya menjadi keunggulan bakso ini. Dan bakso tahu ini bisa didapat dengan membayar sebesar 20 ribu saja untuk 1 porsi.

    Harga bakso bensu di setiap outlet memang sama, tetapi untuk bakso tahu mendapat perhatian khusus. Karena dengan harga yang cukup murah, kamu bisa dapatkan rasa yang menarik perhatian yang memakannya. Pilihan mie yaitu mie kuning dan bihun.

    1. Paket Bensu Bakso Goreng Kuah

    Kalau sudah bosan merasakan sesuatu yang terlalu berkuah, maka bisa pilih bakso goreng ini. Dengan tekstur khas bakso goreng dan dinikmati dengan cairan kuah panas akan jadi sesuatu yang berkesan. Coba saja pesan ini dan rasakan sendiri rasanya.

    Syarat Franchise dan Biaya Bakso Bensu

    Sesuai dengan apa yang telah kami singgung, bakso selalu memiliki posisi di hati masyarakat. Dengan rasa yang sedap dan tekstur khusus, membuat tidak ada yang bisa mengalahkan rasa dari bakso. Termasuk juga dengan bakso Bensu, membuat banyak yang tertarik membeli.

    Karena popularitas ini juga yang membuat banyak yang tertarik untuk membuka franchise bakso ini. Namun, ini ada syaratnya, yaitu harga bakso bensu harus sama antar setiap outlet. Selain itu, jarak lokasi outlet bakso bensu juga disarankan tidak berdekatan satu sama lain.

    Terkait dengan biaya untuk bergabung dengan keluarga besar Bakso Bensu setidaknya harus mengeluarkan uang sebesar 450 juta rupiah. Kunjungi saja instagram resmi Bakso Bensu dan lihat cara pendaftaran dan ikuti cara pembayaran agar seluruh prosesnya lancar.

    Daftar Harga Bakso Bensu dan Daftar Menu Restorannya Lengkap

    Pastikan kamu mengikuti metode pembayaran yang sesuai ketika berada di Bakso Bensu. Ini adalah satu outlet makanan yang cukup populer, dan bisa jadi peluang bisnis juga untuk kamu yang ingin berbisnis kuliner. Untuk yang hanya ingin kunjungi Bakso bensu, ini harganya:

    Jenis Bakso Bensu Harga Bakso Bensu
    Paket Bensu Bakso Komplit IDR 25.000
    Paket Bensu Bakso Telur Asin IDR 22.000
    Paket Bensu Bakso Telur IDR 20.000
    Paket Bensu Bakso Tetelan IDR 20.000
    Paket Bensu Bakso Urat IDR 20.000
    Paket Bensu Bakso Tahu IDR 20.000
    Paket Bensu Bakso Goreng Kuah IDR 20.000
    Paket Bensu Bakso Goreng Kering IDR 15.000
    Paket Bensu Bakso Halus IDR 15.000
    Bakso Pentol IDR 15.000
    Bakso Halus Kecil Pcs. IDR 3.000
    Bakso Isi Tetelan Besar Pcs. IDR 10.000
    Bakso Tahu Pcs IDR 6.000
    Bakso Telur Pcs IDR 10.000
    Bakso Urat Besar Pcs IDR 10.000
    Bakso Telur Asin Pcs IDR 10.000
    Nasi IDR 4.000

     

    Jangan lewatkan fakta kalau bakso adalah makanan yang sangat populer. Ada juga banyak pilihan berkesan yang membuat kamu bisa merasakan makanan yang sedap. Harga bakso bensu mulai dari 15.000 hingga 25.000, dan cita rasanya akan sesuai selera makan kamu.

  • Berapakah Harga Ayam Gepuk Satu Porsi?

    Berapakah Harga Ayam Gepuk Satu Porsi?

    Makanan ayam gepuk baru-baru ini sangat viral karena harga ayam gepuk 1 porsinya yang sangat terjangkau. Selain itu, rasanya yang lezat dan berbeda dari yang lain juga menjadikan ayam gepuk ini sangat laris.

    Tentu kamu juga sudah tahu mengenai kepopuleran ayam gepuk pak Gembus bukan? Jika belum, sepertinya wajib untuk kamu membaca informasi seputar ayam gepuk lezat yang ditawarkan oleh rumah makan dengan nama pak Gembus ini.

    Makanan Viral Ayam Gepuk Pak Gembus

    Ayam gepuk sebenarnya hampir mirip dengan olahan ayam geprek maupun ayam penyet yang sangat ramai dijual di rumah makan maupun banyak warung di pinggir jalan.

    Yang berbeda dari ayam gepuk ini ialah cita rasa yang khas dari resep rumah makan pak Gembus yang dinilai banyak orang sangat lezat tetapi dijual dengan harga yang sangat murah.

    Harga ayam gepuk pak Gembus berkisar mulai dari Rp. 14.000 saja. Tentu dengan uang sebesar itu sangat murah jika harus dikeluarkan untuk mengisi perut yang lapar saat siang hari.

    Harga di atas tentu bukanlah harga dari semua menu yang ditawarkan. Setiap menu yang berbeda tentu memiliki harga yang juga berbeda. Dengan paket yang beragam, kamu bisa memilih salah satu dari paket tersebut sesuai kebutuhanmu.

    Paket yang ditawarkan juga sangat beragam. Dengan begini, kamu bisa menyesuaikan paket mana yang harus kamu beli dengan uang yang kamu miliki.

    Pilihan Paket Menu Ayam Gepuk Pak Gambus

    Meski harga ayam gepuk sangat murah, ternyata pak Gembus menawarkan paket menu yang sangat lengkap. Beberapa paket menu yang ditawarkan ialah:

    1. Nasi Putih

    Ayam gepuk pak Gembus menawarkan salah satu paket yakni 1 nasi putih. Paket ini disajikan dengan 1 paket nasi putih dan dilengkapi ayam goreng yang di gepuk, sambal, tempe dan tahu goreng.

    Harga dari paket ini senilai Rp. 21.000. untuk setiap porsinya. Sangat murah bukan?

    1.  Nasi Uduk

    Harga ayam gepuk paket 1 nasi uduk ini senilai Rp. 24.000. jika kamu termasuk pecinta nasi uduk, paket ini menjadi pilihan yang pas saat kamu datang ke rumah makan ayam gepuk pak Gembus.

    Sesuai namanya, tentu paket ini disajikan dengan 1 nasi uduk dan dilengkapi ayam geprek yang berpadu dengan ayam penyet. Kelezatannya tidak bisa diragukan karena paket menu ini dibuat untuk memanjakan para pecinta nasi uduk.

    1.  Nasi Putih

    Berbeda dengan paket sebelumnya, harga ayam gepuk dengan paket 2 nasi putih ini lebih murah dibandingkan dengan paket 1 nasi uduk yakni Rp. 23.000. saja untuk setiap porsinya.

    Hanya dengan uang yang sebesar itu kamu sudah bisa menikmati nasi putih 2 dengan lauk ayam gepuk yang dilumuri sambal bawang super pedas dan gurih. Harga ini tergolong sangat terjangkau jika dilihat dari kualitas rasanya.

    Cita rasa yang disuguhkan tidak kalah dengan restoran mahal. Kamu akan mendapat pengalaman yang luar biasa dengan mencicipi makanan dari ayam gepuk pak Gembus ini.

    Daftar Menu dan Harga Ayam Gepuk Pak Gambus

    Ayam gepuk pak Gembus menawarkan berbagai menu makanan dan minuman untuk para pelanggan yang datang. Jika kamu ingin mencicipinya, kamu bisa datang di cabang ayam gepuk pak Gembus terdekat.

    Ayam gepuk pak Gembus memang sudah terkenal dimana-mana karena sudah membuka cabang diberbagai wilayah. Tentu di setiap wilayahnya, harga yang ditawarkan juga berbeda. Berikut ulasan daftar harga dan menu dari setiap cabangnya.

    1. Bekasi

    Harga ayam gepuk pak Gembus cabang bekasi ialah senilai Rp. 21.000 hingga Rp. 25.000. harga ini tentu sangat terjangkau jika dibandingkan dengan beberapa rumah makan di Bekasi yang lainnya.

    Harga ini juga berbeda dengan cabang ayam gepuk pak Gembus yang dibuka di Pekalongan. Harga yang ditawarkan di cabang Pekalongan lebih murah yakni Rp. 20.000.

    1. Jember

    Cabang ayam gepuk pak gembus yang dibuka di kota Jember memiliki daftar harga yang cukup mahal untuk semua menu yang ditawarkan. Bahkan selisih harga jika dibandingkan dengan cabang Bekasi cukup besar yakni Rp.9000.

    Selisih Rp.9000 ini membuat harga dari ayam gepuk untuk setiap porsinya dibandrol dengan nilai Rp. 30.000. Meski terdapat selisih harga, ayam gepuk pak Gembus cabang Jember ini tetap sangat ramai karena rasanya yang sangat disukai.

    1. Semarang

    Selain dari daerah-daerah sebelumnya, ayam gepuk pak Gembus juga dapat dijumpai di wilayah semarang jawa Tengah. Harga ayam gepuk di Semarang juga berbeda dengan harga di kota Bekasi.

    Harga untuk satu porsi ayam gepuk pak Gembus di Semarang ini berkisar mulai Rp. 30.000 yang berisi satu paket nasi, tahu goreng, tempe goreng dan sambal.

    1. Yamin

    Jika kamu termasuk warga daerah yamin, tentu kamu akan menemui ayam gepuk pak Gembus yang sangat terkenal ini. harga dari ayam gepuk cabang Yamin ini berkisar mulai dari Rp. 21.000 hingga Rp. 26.000. Harga ini memang jauh lebih murah dibandingkan dengan ayam gepuk yang ada di kota-kota lain seperti Jember dan Semarang.

    Meski berbeda-beda, harga ayam gepuk ini tetap berkisar mulai dari Rp. 20.000 saja. Untuk lebih jelasnya baca tabel daftar menu dan harga di bawah ini.

    Paket Menu Ayam Gepuk (Makanan) Satuan
    Paket Ayam Gepuk 1 (Ayam Gepuk, Nasi, Lalapan, Tahu Tempe) Rp. 20.000
    Paket Ayam Gepuk 2 (Ayam Gepuk, Nasi, Lalapan) Rp. 18.000
    Ayam Gepuk Rp. 15.000
    Tahu/Tempe Rp. 2.000
    Kol Goreng Rp. 2.000
    Nasi Goreng Rp. 12.000
    Mie Goreng Rp. 12.000
    Paket Menu Ayam Gepuk (Minuman) Harga Minuman
    Jus Jeruk Rp. 12.000
    Jus Alpukat Rp. 12.000
    Jus Guava Rp. 12.000
    Jus Sawi Nenas Rp. 12.000
    Teh Manis Panas/Dingin Rp. 5.000
    Milo Panas/Dingin Rp. 10.000
    Capuccino Panas/Dingin Rp. 10.000

     

    Resep Kelezatan Ayam Gepuk Pak Gembus

    Jika kamu mengetahui resep dari ayam gepuk pak Gembus ini, ternyata sangat mudah untuk dibuat. Dengan mencoba rekomendasi resep dibawah ini tentu kamu akan bisa memasaknya dengan rasa yang hampir mirip dengan ayam pak Gembus. Beberapa hal yang harus dipersiapkan ialah:

    1. Persiapan Bahan

    Meski harga ayam gepuk pak gembus sangat murah jika dibeli. Tidak ada salahnya jika kamu mencoba untuk memasaknya. Untuk itu, siapkan beberapa bahan berikut.

    Untuk bahan utama, siapakan setengah ekor ayam, potong sesuai selera, 2 batang serai, memarkan, 1 lembar daun salam dan 500 ml air.

    Untuk bahan bumbu ungkep siapkan 2 siung bawang putih, 2 cm lengkuas, 2 cm kunyit, ½ sdm air asam jawa. Masing-masing setengah sdt gula pasir dan garam.

    Selain itu untuk bumbu sambal siapkan 50 gram kacang tanah goreng, 3 buah cabai rawit, 1 siung bawang putih, 1 sdm gula merah. Masing-masing seperempat sdt asam jawa, minyak wijen, dan garam

    1. Cara Pembuatan

    Beberapa langkah cara pembuatanya ialah:

    1. Haluskan semua bahan bumbu ulek
    2. Tumis bumbu ulek sampai harum
    3. Masukkan potongan ayam ke dalam tumisan bumbu, ungkep hingga empuk
    4. Goreng ayam setelah diungkep hingga berwarna coklat
    5. Buat sambal dengan mengulek semua bahan sambal yang telah disiapkan
    6. letakkan ayam pada sambal yang sudah jadi
    7. Gepuk ayam goreng dan sajikan dengan nasi hangat

    Pastikan tidak ada langkah yang terlewat agar rasa yang dihasilkan mirip dengan aslinya. Ayam gepuk pak Gembus menjadi sangat viral setelah banyak orang memberi ulasan baik di media sosialnya mengenai cita rasanya yang lezat. Selain itu, harga ayam gepuk yang sangat murah juga menjadikan makanan ini laris dan ramai.

  • Harga Ayam Nasi KFC darI Berbagai Paket Pilihan Lengkap

    Harga Ayam Nasi KFC darI Berbagai Paket Pilihan Lengkap

    Harga ayam nasi KFC, merupakan menu istimewa dari KFC, nasi dengan ayam goreng yang memiliki kelezatan yang begitu menggugah selera. Dengan olahan ayam yang sangat gurih membuat banyak orang menjadikanya sebagai makanan favorit.

    Walaupun harga ayam di KFC cenderung mahal dibandingkan dengan menu nasi ayam ditempat biasa, sebagian besar orang tetap memilih makan di KFC. Mungkin kamu juga sudah pernah mencoba mana nasi ayam KFC terdekat dari rumah kamu.

    Daftar Harga Nasi Ayam KFC Terbaru

    Tetapi untuk kamu yang sedang tidak mempunyai uang yang banyak, tidak perlu khawatir. Kamu bisa menikmati menu lainnya dengan harga yang cukup terjangkau di KFC. Dengan budget Rp. 10.000 juga bisa menikmati burger yang sangat lezat.

    Harga ayam nasi KFC memang bervariasi tergantung paket yang dipilih, KFC memiliki berbagai menu ayam istimewa yang disatukan dengan paket nasi. Setiap paket nasi ayam KFC dibandrol dengan harga yang jauh berbeda dengan nasi ayam lainnya.

    Satu porsinya kamu bisa menikmati dari mulai harga Rp. 25.000 sampai dengan Rp. 30.000. tetapi apabila kamu pergi ke KFC bersama teman atau saudara dengan jumlah yang banyak, maka kamu bisa memesan paket ayam dengan jumlah banyak dengan harga jauh lebih murah.

    Memang kami sarankan untuk kamu yang ingin makan di KFC untuk membeli paket nasi ayam dengan jumlah orang banyak, agar harganya jauh lebih murah. Harga nasi ayam KFC kamu makan sendiri dengan paket banyak orang bisa menghemat cukup uang.

    Pilihan Paket Ayam di KFC

    Di KFC harga setiap menunya memang sangatlah bervariasi, biasaya kebanyakan orang berpendapat apabila ingin makan nasi ayam di KFC maka harus menyiapkan budget yang cukup banyak.

    Ketahuilah dengan banyaknya jumlah paket ayam maka terdapat beberapa paket yang memiliki harga yang lumayan murah. Dengan begitu, kamu tidak perlu khawatir untuk menikmati kelezatan ayam KFC.

    Harga ayam nasi KFC bisa kamu simak informasinya dibawah ini, dengan beberapa paket yang ditawarkan kepada kamu. Kamu bisa memilih paket dengan menyesuaikan budget yang kamu punya, atau bisa membeli dengan peket untuk orang banyak.

    1. KFC Chicken Crispy

    Salah satu paket nasi ayam yang bisa kamu coba adalah KFC chicken crispy. Jenis paket ini memiliki rasa yang sangatlah lezat dan gurih. Kamu bisa membayar dengan harga Rp. 25.000 untuk setiap porsinya.

     

    Bagi kamu pecinta daging ayam yang memiliki budget sedikit maka bisa membeli nasi KFC. Tetapi kamu tidak perlu khawatir walaupun paket ayam di KFC cukup mahal, tapi rasanya sangat lezat.

     

    1. KFC Paket super Besar 1

    KFC paket super besar adalah salah satu paket ayam yang memberikan penawaran khusus bagi kamu yang ingin menikmati daging ayam yang besar. Maka kamu bisa menikmati jenis paket super besar karena ukuran untuk paket ini berbeda.

    Ukuran anyam yang diberikan untuk paket jenis ini berbeda lebih besar dari paket yang biasa. Harga ayam nasi KFC paket super besar 1 ini dihargai Rp. 25.000 per porsinya.

     

    1. KFC Super Besar 2

    Ternyata KFC tidak hanya menyediakan paket super besar satu saja, melainkan menyediakan paket KFC super besar dengan jumlah ayam 2 buah. Tentunya hal ini memberikan kenikmatan bagi para pelanggan dengan kelezatan ayamnya.

    Harga ayam nasi KFC paket super besar 2 ini Rp. 35.000. bagi kamu pecinta ayam maka sebaiknya membeli paket super besar 2, karena harga yang diberikan jauh lebih murah dibandingkan paket besar 1.

     

    1. KFC Paket Kombo Besar

    Salah satu paket ayam yang banyak disukai oleh sebagian besar pelanggan adalah KFC paket kombo star. Tentunya jenis paket yang satu ini tidak hanya menyediakan untuk satu porsi saja, melainkan tambahan bonus dua porsi puding.

    Puding KFC terkenal dengan rasanya yang sangat lezat, selain mendapatkan kenikmatan ayam goreng yang lezat, kamu bisa menikmati puding sebagai makanan penutup. Harga ayam nasi KFC paket ini Rp. 71.000.

     

    1. KFC Paket Super Family

    Paket lainnya ada KFC Paket Super Family, yang merupakan paket khusus untuk keluarga. Banyak orang menyebutnya sebagai paket super family, tentunya dengan jumlah porsi yang cukup banyak.

    Bagi kamu yang ingin makan bersama keluarga di KFC dapat memilih menu KFC Paket Super Family ini. Harga ayam nasi KFC ini membuat Kamu mengeluarkan uang jauh lebih hemat, yaitu sebesar Rp. 98.000 saja.

     

    1. Harga Ayam KFC Oriental Bento

    Jika kamu memiliki budget yang sedikit kamu bisa menikmati paket nasi ayam oriental bento. Karena paket ini sangatlah murah, ketahuilah harga nasi ayam di Indonesia ini tidak jauh berbeda dengan Harga KFC di Malaysia.

    Kamu bisa membayar Harga nasi ayam KFC oriental Bento ini dengan harga Rp. 15.000 saja. cukup murah untuk kelas KFC bulan? Dari semua harga yang telah disebutkan terbukti memang KFC lebih mahal dibandingkan paket ayam nasi lainnya.

    Resep Ayam KFC Ala Rumahan yang Mudah dan Lezat

    Pecinta ayam goreng tepung KFC pasti bertanya-tanya dan penasaran ingin mengetahui bagaimana cara pembuatan olahan berbahan dasar ayam ini. Resep ayam KFC yang renyah dan kriuk banyak dicari untuk diparktikan secara mandiri di rumah.

    Sebelum memulai untuk membuat ayam KFC ini, kamu perlu menyiapkan beberapa bahan yang dibutuhkan. Adapun bahan-bahan yang dibutuhkan dan cara membuatnya bisa kamu simak penjelasan dibawah ini.

    Bahan bahan yang dibutuhkan yaitu, 1 kilogram ayam yang sudah dipotong-potong, 1 sendok teh lada halus, ¼ senok teh cabe merah kering yang sudah halus. Kamu bisa tambahkan juga 1 sendok teh bawang putih bubuk, ½ sendok teh garam dan minyak goreng.

    Untuk bahan lapisan cair

    1. kamu perlu menyiapkan 300 l air dingin,
    2. ½ sendok teh lada halus,
    3. 300 gram tepung terigu dengan protein tinggi.
    4. 40 gram maizena,
    5. ½ sendok makan
    6. 1 butir kuning telur
    7. ½ sendok teh soda kue
    8. ½ sendok teh garam halus

    Bahan pelapis kering

    1. 400 gram tepung terigu protein tinggi
    2. 100 gram maizena
    3. ½ sendok teh baking soda
    4. 1 sendok teh kaldu instan rasa ayam
    5. 1 sendok teh bawang putih bubuk atau 1-2 siung bawang putih yang sudah halus
    6. ¼ garam halus
    7. Jika kamu suka pedas bisa ditambahkan dengan bubuk cabe kering.

    Cara Membuat Ayam KFC

    1. Bumbui ayam yang sudah kamu potong dengan lada, bawang putih, garam, dan cabe bubuk, kemudian aduk sampai rata. Tunggu dan diamkan selama 15 menit hingga bumbu meresap.

     

    1. Resep ayam krispy selanjutnya kamu bisa gulilngkan potongan ayam yang sudah kamu beri bumbu ke lapisan tepung kering. Balurkan sampai seluruh permukaan ayam tertutupi.

     

    Masukkan ayam yang sudah dilapisi lapisan kering ke lapisan cair, kemudian gulingkan lagi ke lapisan kering sambal dicubit-cubit pelan. Ulangi sebanyak 2 kali agar semakin kriuk dan lezat.

     

    1. Siapkan wajan, panaskan minyak sampai panas sedang. Goreng ayam hingga matang kecoklatan dan kering. Kamu bisa tiriskan apabila ayam Nampak sudah matang. Ayam goreng KFC sudah siap dinikmati bersama sambal dan saus.

    Tips Resep Ayam KFC

    1. Tips untuk kamu agar ayam KFC buatan sendiri jauh lebih enak, campurkan air dan tepung jangan terlalu kental atau terlalu cair. Sebaiknya kadar kekentalan mirip dengan adonan pisang goreng.

     

    1. Untuk ketebalan tepung, banyak yang mengira jika semakin tebal maka ayam akan semakin Hal tersebut sebenarnya kurang tepat, justru tepung yang terlalu tebal membuat ayam tidak krispy, cukup lumuri sebanyak dua kali saja.

    Setelah mengetahui harga ayam nasi KFC dan resep bahan pembuatan ayam KFC di rumah super simple dan renyah, Kamu bisa langsung mencobanya dirumah. Semua orang bisa membuatnya tanpa perlu kesusahan.

  • Harga Pisang Nugget 1 Porsi

    Harga Pisang Nugget 1 Porsi

    Pisang nugget merupakan jajanan yang sangat terkenal dengan kelezatan dan harga pisang nugget yang sangat murah. Jajanan ini banyak sekali dijumpai di pinggir jalan.

    Tentu kamu sudah pernah merasakan jajanan ini bukan? Perpaduan antara buah pisang yang dan selai yang dibalut dengan tepung kemudian digoreng krispi ini sangat menggoyang lidah.

    Pisang Nugget yang Memiliki Beragam Manfaat

    Pisang merupakan jenis buah yang banyak dijumpai di Indonesia. Dengan stok buah pisang yang sangat melimpah ruah ini menjadikan pisang sering digunakan sebagai bahan olahan masakan dan jajanan nusantara.

    Jika dulu pisang hanya direbus atau digoreng dengan tepung yang dibumbui gula, sekarang pisang dapat diolah dalam bentuk jajanan modern seperti bolu pisang, molen pisang, kue pisang maupun pisang nugget.

    Meski pisang nugget termasuk makanan yang cukup bisa dikatakan mewah, harga pisang nugget ini sangat murah. Selain murah, dengan buah pisang yang kamu makan melalaui jajanan nugget pisang ini memiliki manfaat yang sangat banyak.

    Beberapa manfaat yang bisa kamu didapatkan dengan mengonsumsi makan pisang nugget ini ialah:

    1. Sumber Serat dan Vitamin

    Pisang merupakan buah yang mengandung banyak serat. Serat ini sangat bermanfaat bagi tubuh. Kandungan serat ini berguna untuk membantu permasalahan pencernaan pada tubuh.

    Selain itu, pisang juga mengandung vitamin A yang lebih tinggi dibandingkan dengan buah apel. Serat dan karbohidrat dari kandungan pisang ini sangat direkomendasikan untuk dikonsumsi saat kamu menjalani program diet.

    Harga pisang nugget sangat murah, kamu bisa menggunakan jajanan ini sebagai penganti untuk makan siang atau makan malammu.

    1. Untuk Menyeimbangkan Jumlah Cairan Tubuh

    Tubuh manusia memproduksi cairan secara alami setiap harinya. Cairan ini dibantu oleh asupan dari berbagai makanan dan minuman yang dikonsumsi sehari-hari. Sebaliknya, jika tubuh mengalami kekurangan cairan tubuh justru ini akan bahaya.

    Kekurangan cairan ini dapat dicegah dengan mengonsumsi buah pisang. Jika kamu ingin merasakan buah pisang dengan cara yang berbeda, kamu bisa membeli pisang nugget dengan harga pisang nugget yang terjangkau.

    1. Dapat Membantu untuk Proses Penyembuhan Penyakit

    Buah pisang mengandung banyak zat yang berguna untuk kesehatan tubuh manusia. Dengan beragam zat positif yang ada di dalamnya, buah pisang ini  bisa membantu untuk proses penyembuhan penyakit.

    Beberapa penyakit yang bisa dibantu penyembuhannya dengan mengonsumsi buah pisang yakni anemia. Kandungan buah pisang yakni zat besi ini akan membantu menambah kadar tekanan darah dalam tubuh.

    Konsumsi secara rutin jajanan pisang nugget ini dengan harga pisang nugget yang murah tapi lezat.

    1. Menjaga Kesehatan Tulang pada Tubuh

    Buah pisang sangat baik jika dikonsumsi oleh manusia. Kandungan zat mangan yang tinggi pada buah pisang ini akan membuat pertumbuhan tulang terjadi secara optimal.

    Selain itu, kandungan ini juga akan membantu menguatkan dan menjaga kesehatan tulang pada tubuh orang dewasa dan manula. Oleh karena itu, kamu bisa mengonsumsi pisan nugget  dengan harga pisang nugget yang sangat murah.

    1. Memperbaiki Mood atau Suasana Hati

    Pisang nugget merupakan jajanan yang dipercaya bisa mengembalikan mood yang sedang tidak baik. Bahkan pisang ini dijuluki sebagai happy fruit. Pisang nugget bisa menjadi pilihan untuk mengobati moodmu yang rusak.

    Kamu bisa membeli pisang nugget ini dengan harga pisang nugget yang tidak mencapai Rp. 20.000 di semua gerai pisang nugget.

    Selain dari kandungan pisang yang bisa mengembalikan moodmu, beragam rasa atau selai yang menjadi topping dari pisang nugget juga bisa menjadi menambah emosi positifmu.

    Khususnya dengan selai topping coklat yang ada pada pisang nugget. Buah coklat sudah terkenal dengan kandungannya yang bisa memberikan rasa bahagia bagi yang memakannya.

    Harga Pisang Nugget untuk 1 Porsi

    Setelah mengetahui beragam manfaat dari kandungan pisang yang baik bagi tubuh, selanjutnya yang harus kamu tahu yakni harga jajanan pisan nugget untuk setiap 1 porsinya.

    Berikut merupakan tabel daftar harga yang kami buat mengenai harga pisang nugget sesuai dengan jenis varian yang ada.

    Jenis Pisang Nugget Harga
    nugget pisang waroengbatok8. Rp. 15.000.
    Nugget Pisang Strawberry Sprinkels. Rp. 16.000.
    Nugget Pisang Nutela. Rp. 24.000.
    Nugget Pisang Nutela Cheese. Rp. 26.000.
    Nugget Pisang Green Tea. Rp. 18.000.
    Nugget Pisang Chocolate Cheese. Rp. 18.000.
    Nugget Pisang Chocolate Meises. Rp. 16.000.
    Nugget Pisang Chocolate Oreo. Rp. 20.000.
    Nugget Pisang Chocolate Almond. Rp. 18.000.
    Nugget Pisang  Ovamaltine. Rp. 23.000.
    Nugget Pisang  Ovamaltine Cheese. Rp. 25.000.
    Nugget Pisang Milo. Rp. 20.000.
    Nugget Pisang Tiramisu Oreo. Rp. 19.000.
    Nugget Pisang Tiramisu Almond. Rp. 18.000.
    Nugget Pisang  Tiramisu Cheese. Rp. 18.000.
    Nugget Pisang Mix 3 Rasa(Bebas Pilih rasa). Rp. 25.000.
    Nugget Pisang Mix 3 Rasa Strawberry,Chocolate,Green Tea. Rp. 20.000.

     

    Harga di atas merupakan daftar untuk harga pisang nugget yang ada di wilayah Jakarta dan sekitarnya, tentu harga ini akan jauh berbeda dengan harga pisang nugget yang ada di kotamu.

    Meski berbeda, tentu selisih dari perbedaan harganya tidak terlalu besar sehingga kamu bisa menjadikan daftar harga di atas sebagai acuan.

    Memulai Bisnis Pisang Nugget

    Dengan kepopuleran jajanan pisang nugget ini tentu bisa menjadi peluang besar untuk kamu membuka bisnis pisang nugget. Selain itu, harga pisang nugget yang sangat terjangkau akan menjadikan daganganmu sangat laris.

    Kamu bisa memulai bisnis ini dengan hanya mengeluarkan modal yang tidak begitu besar. Modal ini hanya digunakan untuk menyiapkan alat dan bahan berupa kompor, LPG, alat penggorengan, dan juga pisang beserta banyak varian selai.

    Setelah memiliki berbagai alat dan bahan, selanjutnya belajarlah untuk memasak resep pisang nugget yang lezat. Kamu bisa belajar melalui internet maupun secara langsung bertanya kepada penjual pisang nugget.

    Untuk itu, berikut akan diulas mengenai resep rahasia pisang nugget yang tidak akan bisa dilupakan kelezatannya.

    Resep Rahasia Kelezatan Pisang Nugget

    Setelah mengetahui harga pisang nugget dan cara memulai bisnis pisang nugget, hal yang perlu kamu tahu ialah cara memasak pisang nugget yang sangat lezat. Untuk itu simak beberapa tahapan resep masakan pisang nugget.

    1. Menyiapakan Bahan Utama

    Langkah pertama yang harus kamu lakukan ialah menyiapkan bahan utama. Bahan-bahan yang perlu kamu siapkan yakni 5 buah pisang kepok, haluskan, 100 gram tepung terigu, 1 sdm gula pasir, 3 sdm kental manis.

    Selain itu, bahan berikutnya yang juga wajib ada ialah 1 butir telur, ¼ sdt garam, 100 ml air dan vanili secukupnya.

    1. Menyiapkan Bahan Pelapis

    Untuk bahan pelapis pisang nugget yang harus disiapkan ialah tepung maizena secukupnya, larutkan dengan air, yang kedua ialah tepung terigu dan terakhir yakni tepung roti.

    1. Cara Pembuatan Pisang Nugget

    Beberapa tahap yang bisa kamu lakukan yakni:

    • Campurkan bahan utama yang telah disiapkan
    • Tuangkan semua adonan pada loyang, kukus hingga matang
    • Diamkan adonan hingga dingin
    • Potong nugget dengan bentuk sesuai selera
    • Lumurkan potongan nugget pada tepung maizena dan balurkan ke tepung terigu dan dilanjutkan dengan baluran tepung roti
    • Goreng pada minyak yang sudah panas
    • Sajikan dengan selai coklat yang lumer

     

    Pastikan langkah di atas tidak ada yang terlewat. Pisang nugget yang merupakan jajanan modern di Indonesia ini memiliki manfaat yang sangat besar. Dengan membeli jajanan ini kamu mendapat keuntungan dari segi harga pisang nugget dan dari segi manfaat untuk kesehatan.

  • Outlet Bakso Bensu di Beberapa Kota di Indonesia, Ketahuilah

    Outlet Bakso Bensu di Beberapa Kota di Indonesia, Ketahuilah

    Outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia merupakan suatu merek makanan yang dimiliki oleh artis terkenal yaitu Ruben Onsu.

    Usaha Ruben kini sudah memasuki dunia kuliner dan salah satunya bernama Bakso Bensu. Tempat tersebut terdapat beberapa kota di Indonesia, yang paling banyak dikunjungi konsumen adalah pada Bensu Surabaya.

    Alamat Gerai Bensu Bakso daerah Surabaya ada di Fodt Arcade CG 2/1O G-walk Citraland Surabaya. Beragam pilihan disajikan dalam Gerai Bensu ini, mulai dari menu utama hingga beraneka minuman menyegarkan.

    Outlet Bakso Bensu di Beberapa Kota di Indonesia, Jogja

    Salah satu gerai makanan dari artis terkenal ini yang sering dikunjungi oleh konsumen dan wisatawan kuliner terletak di kota Jogjakarta. Jika kamu penasaran dengan berbagai menu tersedia bisa mengunjungi langsung.

    Gerai Bakso Jogja Bensu terletak pada belakang UPN, persis di sebelah selatan pintu masuk UPN, Desa Condongcatur, kecamatan Depok, Sleman, Jogjakarta.

    Harga menu yang ditawarkan cukup standar dan masih bisa dijangkau oleh pelajar atau mahasiswa. Dengan harga yang terjangkau kamu bisa menikmati makanan tanpa mengeluarkan banyak uang.

    Outlet ini menyajikan banyak menu bakso dan varian makan lainnya yang dibandrol dengan harga cukup terjangkau. Serta mudah untuk dompet kamu sehingga tidak harus mengeluarkan banyak biaya.

    Outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia hampir sama dengan makanan berkuah yang biasanya dijual. Brand dari Ruben Onsu ini banyak digemari oleh orang-orang apalagi favorit masyarakat Indonesia.

    Dengan berbagai jenis pilihan makanan, hal ini akan membuat kamu bebas membeli atau merasakan makanan ini sesuai dengan selera. Ada banyak bahan tambahan menjadi pelengkap makanan tersebut.

    Bisanya bakso disajikan hanya dengan mie saja, tetapi pada gerai ini akan ada banyak tambahan sebagai penyempurna rasa. Terdapat banyak jenis mie, tambahan sayuran seperti sawi dan bahan lainnya.

    Jika kamu berada pada daerah kota tersebut, dalam gerai ini akan ada banyak makanan nikmat bisa kamu rasakan dengan teman serta keluarga. Tidak perlu mengeluarkan banyak biaya bisa membuat kenyang.

    Menguntungkan lagi bila kami tinggal dekat dari tempat ini, akan lebih mudah lagi dan tidak perlu mengeluarkan banyak biaya banyak karena outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia.

    Bakso Bensu dan Varian Minuman

    Ada berbagai jenis pilihan menu mulai dari menu all inklusif hingga terdapat menu utama. Setelah makan bakso, yang terbaik adalah memanjakan diri kamu dengan minuman ringan bervariasi.

    Jangan panik, dalam gerai bensu ini juga menyediakan berbagai varian minuman seperti es campur, es jeruk, es teh, teh hangat, dan bila kamu ingin minum air mineral juga tersedia.

    Menu seperti varian tahu terdiri dari daging dihaluskan kecil, tambahan sedikit sayur, tidak lupa dengan mie atau bihun sesuai selera kamu bisa dirasakan adalah satu paket atau menu.

    Outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia yang salah satunya kota Jogja ini juga menyediakan varian yang digoreng kemudian diberi kuah menjadi penikmat lidah.

    Tidak hanya bakso goreng, ada juga jenis dengan tambahan telur akan membuat konsumen menikmati varian tersebut dengan harga terbilang murah. Ditambah minuman seperti es jeruk atau buah lainnya terasa nikmat.

    Paket pada gerai bensu terdiri dari menu dengan paket komplit atau paket lengkap yang berisi telur, bentuk kecil, tahu, sayuran hijau, mie, bihun, dan jika ingin minuman bisa mencoba es campur.

    Jika kamu tidak ingin meminum dengan varian the, ada juga bensu minuman buah seperti apel, mangga, dan minuman jus lainnya. Menu bensu tersebut tidak hanya tersedia daerah Jogja namun pada kota lainnya.

    Makanan ini juga biasa terdapat isian yang beda dari daerah lainnya. Ada varian dengan tambahan tauge, telur asin dapat dinikmati untuk outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia.

    Cabang Bakso Bensu di Bandung

    Harga bakso milik Ruben Bensu tersebut ditawarkan mulai dari harga Rp 15.000 hingga kisaran Rp 25.000. Dengan budget seperti ini kamu sudah bisa merasakan berbagai jenis makan yang ditawarkan.

    Harga makanan berkuah ini tergolong murah dan ramah dikantong karena disesuaikan dengan harga pasaran pada umumnya dijual di Indonesia. Jadi semua kalangan bisa menikmati bakso bensu.

    Bagi yang berdomisili atau bertempat pada kota Bandung dan sekitarnya. Kini kamu bisa menikmati kelezatan yang ditawarkan di berbagai outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia.

    Dengan banyak jenis bakso yang ditawarkan, sejak usaha makanan tersebut dibuka cabang daerah Bandung. Orang-orang sudah bisa merasakan kenikmatan berkuah ini beserta minuman sebagai pelengkap.

    Gerai atau warung yang lebih dikenal daerah Bandung Bensu ini berlokasi pada jalan Veteran 40. Lebih tepatnya daerah Pisang Kebon, Sumur Bandung bisa kamu kunjungi bila berada dekat lokasi ini.

    Rasa bakso pada outlet daerah Bandung tidak berbeda dengan gerai dalam kota lainnya. Sebab makanan jenis berkuah ini masih merupakan salah satu cabang miliki Ruben Onsu.

    Outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia, menu serta harga makanan juga sama dengan berbagai pilihan paket menu yang sudah tersedia pada tempat tersebut.

    Jika kamu sedang lewat atau mengunjungi kawasan jalan Veteran, jangan lupa untuk mampir. Makanan serta minuman yang disediakan tidak akan membuat kamu menyesal jika merasakan makan tersebut.

    Dengan harga terjangkau, kamu bisa mengajak teman-teman serta keluarga dekat untuk bisa merasakan produk bensu tanpa harus ke kota lain cuma ingin menikmati makanan berkuah ini.

    Cabang Bakso Bensu Gading Serpong

    Alamat Gerai Bakso Gading Serpong adalah terletak pada Ruko Diamond 3 nomor 83, Summarecon Serpong, Gading Serpong. Lokasi sangat strategis untuk mudah dijangkau masyarakat setempat.

    Untuk pecinta kuliner khususnya makan berkuah berupa bakso, kamu wajib mencicipi produk bensu dan merasakan kenikmatan rasanya dengan banyak jenis yang ditawarkan.

    Outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia memberikan banyak pilihan daftar makanan telah disediakan pada tempatnya. Jadi tidak perlu bingung akan memesan karena bisa disesuaikan dengan selera.

    Bagi kamu yang berada dalam daerah Serpong, bisa langsung datang ke outletnya. Memesan langsung serta makan langsung di tempat akan menambah kenikmatan bakso benso tersebut.

    Lokasi gerai ini sangat strategis, mudah dijangkau sehingga memudahkan para konsumen untuk mencari gerai daerah Gading Serpong guna menikmati bakso enak dari Ruben Onsu ini.

    Tidak perlu ke tempat jauh untuk menikmati bakso bensu, karena pada tempat ini akan memudahkan kamu untuk bisa memanjakan lidah dengan harga cocok untuk kantong.

    Outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia dengan berbagai cabang tersebar membuat banyak konsumen bisa merasakan produk makanan dari artis terkenal ini.

    Di beberapa kedai bensu bakso yang ada bisa diakses dengan Gofood atau Grabfood, sehingga memudahkan untuk mendapat menu makanan bensu tersebut.

    Beragam pilihan paket serta menu bisa kamu rasakan jika tidak ingin memesan langsung pada outlet bensu yang ada dalam daerah Gading Serpong, karena sudah bisa melalui aplikasi.

    Jangan lewatkan rasanya, kamu bisa mencoba varian lain dengan harga berbeda-beda yang pasti harga terjangkau dari outlet bakso bensu di beberapa kota di Indonesia.

  • Harga Menu Waroeng Steak Enak, Berkualitas, dan Halal   

    Harga Menu Waroeng Steak Enak, Berkualitas, dan Halal  

    Harga menu Waroeng Steak memang tergolong terjangkau dengan cita rasa nikmat membuat tempat tersebut tidak pernah sepi oleh para pembeli. Mereka mengaku selalu puas dengan berbagai pelayanannya.

    Harus diakui bahwa, menu di sini sangat lengkap mulai dari daging, ayam, sampai ikan membuat pilihannya cukup banyak, tidak membosankan. Menu lainnya ada juga nasi hingga minuman dengan tingkat kesegaran tinggi.

    Daftar Harga Menu Waroeng Steak

    Bagi kamu yang penasaran dengan berbagai menu dari tempat makan ini, maka kami akan memberikan beberapa daftarnya. Tetapi, tidak semua hanya beberapa daging berkualitas sesuai ciri khas dari mereka.

    Perlu diketahui, di sini kamu bisa menikmati daging premium impor yang cita rasanya tidak perlu diragukan lagi, penasaran apa saja itu? Cobalah lihat semua daftar makanannya di bawah ini

    Sirloin

    Harga menu Waroeng Steak Sirloin ini berada di kisaran 15 ribuan. Daging satu ini mempunyai cita rasa enak, dimasak sesuai dengan tingkat kematangan yang diinginkan. Berbalut lemak sapi gurih.

    Saat dimakan bersama kuahnya, terasa enak dan begitu lembut. Beberapa pelanggan banyak sekali memesan Sirloin baik itu crispy, original, single, dan juga double, terkadang ada juga yang ditambah nasi.

    Shrimp

    Harga menu Waroeng Steak berupa olahan udang ini berada dikisaran 16 ribuan. Cara memasaknya tepat, bumbunya meresap, membuat shrimp begitu disukai oleh semua pelanggan baik untuk camilan atau tambah nasi.

    Jika ingin berupa steak, dapat ditambahkan dengan sayuran, kentang, hingga kuah kental. Biasanya, sudah disediakan pula saos sambal sampai bubuk merica untuk menambah cita rasanya, terutama pecinta pedas.

    Chicken

    Harga menu Waroeng Steak untuk varian chicken bisa didapatkan mulai dari 14 ribuan. Empuk, juicy, dan saat berpadu dengan kuahnya begitu bergetar di mulut. Apalagi kalau sedikit pedas,

    Mempunyai beberapa pilihan mulai dari crispy, original, single sampai dengan double. Tinggal pilih saja, mana yang disukai. Pilihan ayam ini memang disukai hampir seluruh pelanggan, baik anak sampai dewasa.

    French Fries

    Harga menu Waroeng Steak Untuk french fries ini hanya 9 ribuan saja. Cocok digunakan sebagai makanan penunggu, cukup empuk ketika dimakan. Bahkan, setelah kamu selesai dan menunggu untuk nongkrong.

    Tenderloin

    Selain daging Sirloin, Waroeng Steak juga mempunyai pilihan lain yaitu tenderloin. Cita rasanya memang empuk, enak, dan lezat. Saat dipotong mudah sekali, tanpa perlu kekuatan penuh, berpadu dengan saus kentalnya.

    Harga menu Waroeng Steak untuk menu ini sendiri dibanderol mulai dari 15 ribuan. Terdapat beberapa pilihan, bisa crispy, original, atau mau porsi single dan double semua tersedia lengkap tinggal pilih.

    Steak Kakap

    Salah satu ciri khas dari tempat ini adalah hadirnya menu kakap. Seperti namanya, menu ini disajikan dengan ikan tersebut. Menariknya lagi, hampir setiap hari selalu ready, jangan takut kehabisan.

    Harga menu Waroeng Steak ini mulai dari 15 ribuan saja. Dipanggang sesuai dengan tingkat kematangan yang diinginkan, saat dipotong langsung lepas, dan masuk ke mulut membuat kamu melayang karena kenikmatannya.

    Apakah steak kakap ada di seluruh outlet? Jawabannya ada, jika memang kosong beberapa hari bukan karena, sudah hilang melainkan stok terbatas. Peminta makanan ini memang cukup banyak.

    Chicken Mushroom

    Harga menu Waroeng Steak untuk chicken mushroom ini mulai dari 14 ribuan saja. Salah satu varian dari menu ayam yang akan ditambahkan dengan jamur, sehingga saat disantap cita rasanya menggelegar.

    Mushroom yang diberikan terasa fresh, saat semuanya disatukan menunjukkan perbedaan antara Warung steak dengan tempat lainnya. Jadi, saat ada di sini jangan lupa untuk mencobanya, pasti ketagihan.

    Beef Steak

    Harga menu Waroeng Steak untuk Beef sendiri dibanderol sekitar 20 ribuan saja. Salah satu favorit para pelanggan dan tergolong best seller, karena kualitasnya memang sempurna, tidak alot.

    Saat masuk mulut terasa sekali kenikmatannya. Jangan khawatir dengan semua menu ini, karena sudah memiliki sertifikat halal, sehingga bisa dinikmati siapa saja, termasuk para pecinta daging.

    Rib Eye

    Harga menu Waroeng Steak untuk Rib Eye dikisaran 80 ribuan. Memang lebih mahal diantara lainnya karena, menggunakan kualitas premium import langsung dari New Zealand yang terkenal memiliki cita rasa khas.

    Kenikmatannya bisa didapatkan dari satu potongannya saja, benar-benar menunjukkan kelas berbeda dengan daging lainnya. Mereka paham benar bagaimana harus memperlakukan daging mahal ini, karena tidak boleh sembarangan begitu saja.

    Mulai dari penyimpanannya dimana, cara mengolahnya, serta mengetahui tingkat kematangannya. Bila dipadukan dengan saus khas membuatnya terasa sangat spesial dan pasti ketagihan ingin menikmatinya lagi.

    Daftar Lengkap Harga dan Menu Waroeng Steak

    Daftar Menu Waroeng Steak Ws Harga
    Sirloin Crispy IDR 25.455
    Sirloin Double Crispy IDR 35.545
    Chicken Crispy IDR 20.909
    Chicken Double Crispy IDR 30.000
    Steak Waroeng IDR 26.364
    Beef Steak Original IDR 39.091
    Chicken Blackpapper IDR 39.091
    Chicken Mushroom IDR 30.000
    Chicken Papper IDR 30.000
    Rib Eye Import New Zealand IDR 80.000
    Sirloin Import New Zealand IDR 75.000
    Nasi Paprika Ayam IDR 18.182
    Nasi Paprika Sapi IDR 20.000
    Chicken Drumstick IDR 13.636
    Chicken Cordon Blue IDR 30.000
    French Fries IDR 13.636
    Spaghetti IDR 15.455
    Kentang Lokal IDR 8.182
    Saos Spaghetti IDR 2.500
    Nasi Putih IDR 6.818
    Mushroom IDR 6.364
    Sirloin IDR 15.500
    Shrimp IDR 15.500
    Chicken IDR 14.000
    French Fries IDR 9.500
    Kentang Lokal IDR 6.000
    Saos Spaghetti IDR 2.500
    Kuah Steak IDR 2.500
    Sayur Middle IDR 2.500
    Sayur Lengkap IDR 3.500
    Nasi Putih IDR 3.000
    Mushroom IDR 2.500
    Chicken Double IDR 16.000
    Steak Waroeng IDR 16.000
    Beef Steak IDR 23.000
    Blackpapper IDR 23.000
    Sirloin Double IDR 22.000
    Tenderloin IDR 15.500
    Chicken Papper IDR 16.500
    Rib Eye Import IDR 32.500
    Sirloin Import IDR 34.000
    Beef Burger IDR 13.000
    Chicken Burger IDR 13.000
    Steak Kakap IDR 15.000
    Steak Cumi IDR 15.000
    Tuna Mushroom IDR 16.000
    Tuna Papper IDR 17.000
    Spaghetti IDR 10.500
    Chicken Mushroom IDR 16.500
    Tenderloin Double IDR 24.000
    Nasi Paprika Ayam IDR 12.000
    Nasi Paprika Sapi IDR 15.000
    Chicken Drumstick IDR 15.000
    Chicken Cordon Blue IDR 16.500
    Minuman  
    Milkshake Chocolate IDR 13.000
    Milkshake Strawberry IDR 13.000
    Milkshake Vanilla IDR 13.000
    Milkshake Mocca IDR 13.000
    Milkshake Chocolate Special IDR 16.500
    Milkshake Strawberry Special IDR 16.500
    Milkshake Vanilla Special IDR 16.500
    Milkshake Mocca Special IDR 16.500
    Juice Orange IDR 13.000
    Juice Avocado IDR 13.500
    Cappuccino Float IDR 15.500
    Orange Float IDR 16.500
    Avocaddo Float IDR 16.500
    Lemon Tea IDR 9.500
    Teh Manis IDR 6.000
    Teh Tawar IDR 4.000
    Jeruk IDR 8.000
    Capuccino IDR 12.000
    Air Mineral Botol IDR 4.500
    Teh Botol IDR 6.500

     

    Makanan khas negara barat ini memang nikmat disantap untuk makan siang atau malam. Dari cita rasanya nikmat, kualitas daging nomor satu, selain itu harga menu Waroeng Steak juga sangat bersahabat.

  • Harga Ayam Geprek Terenak dan Termurah

    Harga Ayam Geprek Terenak dan Termurah

    Harga ayam geprek yang murah dan cita rasa masakan ayam yang lezat. Menjadikan menu makanan satu ini sangat digemari oleh banyak orang tentunya masyarakat Indonesia.

    Dengan keunikan cara masaknya dan rasa sambel yang khas pada makanan satu ini akan membuat kamu tergiur dan tidak sabar untuk membelinya di warung-warung atau rumah makan terdekat. Lalu seberapa populerkah makanan ini di Indonesia?

    Kepopuleran Menu Makanan Ayam Geprek di Indonesia

    Ayam geprek merupakan salah satu menu makanan andalan yang sering muncul pada hampir semua acara penting yang ada di masyarakat. Meski harga ayam geprek ini sangat murah, menu makanan ini tergolong cukup mewah.

    Bagaimana tidak, dengan nasi yang disajikan dalam bentuk kotak atau bulat cantik disandingkan dengan ayam yang berlumuran sambal serta dihiasi lalapan segar menjadikan makanan ini terlihat sangat mewah dan berkelas.

    Selain itu, penamaan dari ayam geprek ini berasal dari cara penyajian ayamnya yang digeprek bersama sambal bawang yang gurih dan pedas.

    Untuk mendapatkan makanan ini dan merasakan sensasi pedas lezatnya, kamu bisa datang ke rumah makan yang menyediakan ayam geprek sebagai salah satu menu pilihannya.

    Namun jika kamu ingin membuatnya sendiri di rumah, tentu sangat bisa. Pasalnya, resep dari ayam geprek ini sangat mudah untuk di buat. Jika belum tahu resepnya, kamu bisa mencari resepnya di internet.

    Keunikan Resep dan Penyajian Ayam Geprek Khas Indonesia

    Sebenarnya, olahan menu makanan ayam geprek hampir sama dengan menu makan ayam yang lainnya. Hanya saja, proses pembuatan dari ayam geprek ini tergolong unik dan disajikan dengan menarik.

    Untuk memasak ayam geprek, mula-mula yang harus disiapkan ialah ayam dan bumbu sambal bawang.

    Kamu bisa menggoreng ayamnya sama seperti menggoreng ayam biasa dengan campuran tepung. Setelah menggoreng ayam, buatlah sambal bawang untuk nantinya digeprek bersamaan dengan ayamnya.

    Setelah semuanya dilakukan, siapkan sayuran seperti mentimun, selada atau kacang panjang untuk lalapannya.

    Jika tidak ingin repot dengan memasaknya sendiri, kamu bisa membelinya dengan harga ayam geprek yang sangat murah di beberapa rumah makan atau warung terdekat.

    Rekomendasi Pilihan Tempat Ayam Geprek Terkenal

    Jenis menu makanan ayam geprek memang sangat mudah ditemukan di mana-mana. Tentu setiap tempat yang menjual ayam geprek ini memiliki ciri khas rasa dan resep masing-masing.

    Selain itu, harga dari masing-masing tempat yang menawarkan menu makanan ayam geprek ini berbeda-beda. Variasi harga ayam geprek yang beragam ini dibandrol mulai dari Rp. 15.000 hingga Rp. 25.000.

    Beberapa rekomendasi outlet dan pilihan ayam geprek yang bisa kamu kunjungi untuk kegiatan kulinermu ialah sebagai berikut:

    1. Ayam Geprek Bensu

    Geprek Bensu merupakan salah satu nama rumah makan terkenal di Indonesia. Harga ayam geprek bensu ini sangat bervariasi. Menu ayam geprek untuk satu porsinya dimulai dari Rp. 5000 hingga Rp. 25. 000.

    Dengan variasi harga ini kamu bisa memilih paket menu yang sesuai dengan isi kantongmu. Meski dibandrol dengan harga murah, ayam geprek bensu ini memiliki cita rasa khas dengan resep istimewa yang tidak akan mengecewakanmu.

    Kamu bisa mengunjungi cabang gerai geprek bensu untuk dapat menikmati menu makanan ayam geprek istimewa ini.

    1. Ayam Gepuk Pak Gembus

    Rekomendasi ayam geprek yang selanjutnya ialah ayam gepuk pak gembus. Rumah makan ini sudah sangat terkenal dan banyak diminati banyak orang serta menjadi salah satu rumah makan yang paling sering dikunjungi.

    Kamu bisa merasakan menu makanan ini tanpa harus merogoh kocek yang besar. Pasalnya, harga ayam geprek pak gembus ini dibandrol dengan nilai yang cukup terjangkau.

    Kamu hanya perlu menyiapkan uang mulai dari Rp. 15.000 saja untuk mendapatkan satu porsi ayam geprek yang lezat dan mengenyangkan.

    1. Ayam Geprek Juara

    Ayam geprek juara menjadi salah satu menu yang sangat populer di kalangan masyarakat Indonesia. Dengan harga ayam geprek yang murah mulai dari Rp. 10.000 ini menjadikan rumah makan juara ini paling sering dikunjungi.

    Cita rasa ayam goreng yang dipadu dengan sambal geprek gurih dan pedas ini sangat cocok untuk menjadi menu makan siang untuk kamu.

    Jika berminat membeli dan merasakan kelezatan ayam geprek juara ini kamu bisa langsung datang ke cabang ayam geprek juara yang ada di kotamu. Tentunya, ini akan menjadi pengalaman kuliner yang sangat menarik.

    1. Ayam Geprek CFC

    Salah satu rekomendasi rumah makan yang menyediakan menu ayam geprek selanjutnya ialah ayam geprek CFC. Pernahkah kamu membeli ayam geprek CFC ? Jika belum, ada baiknya untuk kamu mencicipi ayam geprek CFC.

    Harga ayam geprek CFC berkisar mulai dari RP. 10.000. dengan harga yang sangat terjangkau kamu akan dapat merasakan ayam geprek spesial yang gurih dan nikmat.

    Selain itu, perpaduan antara rasa fried chicken CFC yang gurih dan empuk dengan sambal geprek yang pedas akan membuatmu jatuh cinta dan tidak akan mampu untuk melupakan kenikmatan rasanya.

    1. Ayam Geprek Mozarella

    Jika dirasa ayam geprek dengan penyajian ayam goreng dan sambal saja sudah biasa, kamu bisa mengunjungi rumah makan yang menyediakan menu ayam geprek mozarella.

    Meski dari namanya menu ini terdengar cukup mewah dan mahal, namun ternyata harga ayam geprek mozarella ini sangat terjangkau. Kamu hanya perlu menyiapkan uang sebesar Rp. 20.000 saja.

    Dengan harga yang sangat murah ini kamu bisa merasakan sensasi rasa ayam geprek dengan selingan mozarella yang gurih dan nikmat. Selain itu, makanan ini sudah terbukti banyak diminati masyarakat Indonesia.

    Meski bagi kebanyakan orang menu ayam geprek mozarella ini sangat unik dan menarik, ada beberapa orang yang ternyata tidak menyukai keju. Jika kamu termasuk yang tidak menyukai keju, kamu bisa pilih ayam geprek yang biasa.

    Harga Ayam Geprek Terenak dan Termurah

    Harga dari menu makanan ayam geprek setiap porsinya di beberapa tempat memang berbeda-beda, namun kisarannya hampir sama yakni sebagai berikut:

    Nama Outlet & Menunya  Harga Ayam Geprek 
    Ayam Geprek Bensu Paket Garpu Rp. 5.000
    Ayam Geprek Bensu Paket Geprek Rp. 15.000
    Ayam Geprek Bensu Paket Geprek Keju Rp. 20.000
    Ayam Geprek Bensu Paket Geprek Leleh Rp. 25.000
    Ayam Geprek Bensu Mie Ayam Geprek Rp. 17.000
    Ayam Geprek Juara Paket Nasi Komplit Rp. 15.000
    Ayam Geprek Juara Tanpa Nasi Rp. 13.000
    Ayam Geprek Juara Goreng Geprek Rp. 17.000
    Ayam Geprek Juara Geprek Terasi Rp. 17.000
    Ayam Geprek Juara Geprek Sambel Ijo Rp. 17.000
    Ayam Geprek Juara Geprek Mozzarella Rp. 22.000
    Ayam Geprek Juara Geprek Bakar Rp. 18.000
    Ayam Geprek Juara Bebek Geprek Rp. 24.000
    Ayam Geprek Juara Bebek Geprek Mozzarella Rp. 28.000
    Ayam Geprek Juara Empal Goreng Rp. 24.000
    Ayam Geprek Juara Bandeng Presto Goreng Rp. 22.000
    Ayam Geprek Juara Ikan Goreng Khas Rp. 22.000
    Ayam Geprek CFC Sambal Pedas Rp. 23.000
    Ayam Geprek Jahanam Bang Samsong Toping Mozzarella Rp. 25.000

     

    Ayam geprek menjadi menu makanan andalan bagi banyak orang. Selain rasanya yang lezat untuk disantap sebagai menu sehari-hari, harga ayam geprek yang sangat murah juga menjadi alasan mengapa banyak orang menyukainya.

  • Harga Roti Boy Terbaru Di Berbagai Kota

    Harga Roti Boy Terbaru Di Berbagai Kota

    Baunya yang khas, apakah kamu tahu berapa harga Roti Boy sebenarnya? Pastinya, kamu sering kali jika ke mall, stasiun, bandara, mencium aroma kopi yang manis dan menggoda indera penciuman hingga ingin mencicipinya.

    Itu adalah Roti Boy. Sebuah brand roti yang berasal dari negeri Jiran, Malaysia. Mungkin banyak yang mengira brand ini dari Indonesia, ternyata bermula dibuat di Bukit Mertajam, Malaysia pada April 1998.

    Sudah 24 tahun berdiri, apakah mengalami banyak perubahan? Untuk resepnya masih sama, rasanya juga. Hal yang berubah hanya harga Roti Boy dan tambahan menu lainnya. Jika ingin tahu harganya, simak penjelasan kami.

    Sejarah Mengapa Harga Roti Boy Terjangkau

    Sebagian besar orang Indonesia pasti sudah sangat kenal dengan salah satu brand roti yang bernama Roti Boy. Sering dikira produk lokal, ternyata brand tersebut berasal dari negara tetangga, yaitu Malaysia.

    Jadi, penciptanya itu adalah Hiro Tan. Apakah Hiro Tan ini seorang baker hingga mampu menciptakan roti seenak brandnya itu? Faktanya, bukan. Berdasarkan riwayat hidupnya, Hori Tan bahkan seorang mantan dosen pada bidang ekonomi.

    Ia memutuskan untuk berhenti dan menggeluti usahanya. Variasi harga Roti Boy juga tidak mahal. Ternyata seorang dosen ekonomi jika membuka usaha, ilmunya sangat diterapkan.

    Sebab, beliau bisa menciptakan produk yang sangat enak dan aromanya wangi, tapi harganya sangat ramah di kantong atau ekonomis.

    Tidak salah selama 24 tahun berdiri, yaitu dari tahun 1998, usahanya begitu laris. Tidak hanya buka cabang di Indonesia, ternyata buka cabang juga di Thailand, Korea Selatan, Arab Saudi, dan Uni Emirat Arab.

    Kini rencananya mereka akan menembus pasar di Tiongkok. Sebenarnya nama brand “Roti Boy” diciptakan atas ketidak sengajaan.

    Jadi sang pencipta roti berniat memanggil keponakannya dengan menyebutnya Anak Nakal, tapi terdengar seperti Rotiboy dan berakhirlah menjadi brand.

    Sejak tahun 1998, saat awal diciptakan, harga Roti Boy juga berganti-ganti karena mengikuti perkembangan keadaan pasar. Di mana tiap tahun memang inflasi sudah pasti ada.

    Pemilik Rotiboy juga berpindah-pindah dalam mendirikan usahanya itu. Awal mereka membangunnya di Bukit Mertajam, Penang. Pada saat itu, memang tidak begitu terkenal.

    Tapi pada tahun 2002 mereka pindah usahanya ke Wisma Central, Jalan Ampang, Kuala Lumpur.

    Karena semakin sukses, mereka mengekspansi perusahaannya menjadi lebih luas dengan menuju pasar Internasional. Negara yang dituju pada awal tahun 2004 adalah Singapura.

    Tapi kapan Rotiboy bisa masuk ke Indonesia? Ternyata brand tersebut masuk ke negara kita pada tahun 2007, diikuti dengan negara lain yang sudah kami sebutkan di atas.

    Daftar Harga Roti Boy Terkini Tahun 2022

    Berdasarkan penjelasan yang ada di atas, mungkin kamu juga penasaran berapa harga Roti Boy itu sebenarnya. Karena diciptakan oleh mantan dosen pada bidang ekonomi, pasti Hiro Tan sangat memperhatikan mengenai ini.

    Masalah harga jual itu ditentukan dari bahan yang telah dibeli, proses pembuatannya, hingga proses penjualannya. Jika dihitung semua, itu akan membentuk harga dari Rotiboy itu sendiri.

    Meski rasanya enak, ternyata harganya tidak terlalu mahal. Karena itulah sudah 24 tahun, bisnis franchise satu ini masih berdiri saja.

    Meski sudah banyak franchise roti lain, Rotiboy adalah pelopor yang juga digemari masyarakat. Bisa dibilang, untuk harga Rotiboy sendiri terbilang sangat ekonomis.

    Bagaimana dengan sekarang? Banyak bahan baku yang naik harganya. Apakah Rotiboy menaikkan harganya? Jika penasaran, inilah daftar harga Roti Boy tahun 2022 :

    Jenis Rotiboy Harga Produk Rotiboy
    Roti Boy Rp. 14.000,-
    Rori Gal Rp. 14.000,-
    Choco Boy Rp. 14.000,-
    Rotiboy x Kopiko Rp. 14.000,-
    Krispy Stix (Chocolate/cheese/garlic) Rp. 14. 000,-
    Ini Kopi susu Rp. 18.000,-
    Paket Baby Boy@Home (10pcs frozen baby boy & 2 pcs coffeecreme) Rp. 110.000,-
    Paket Baby Gal@home (10 pcs froezen Baby Gal & 2pcs vanillacreme) Rp. 110.000,-
    Paket KrispyBake@Home (15pc frozen) Rp. 65.000,-
    Ini kopi susu botol 1 liter Rp. 51.000,-

     Cabang Roti Boy yang Ada Di Indonesia

    Jadi, selain roti, daftar harga Roti Boy yang telah kami tuliskan di atas juga termasuk minuman. Beberapa cabang Rotiboy di Indonesia memang sudah sangat menyebar.

    Harganya yang sangat murah memang membuat banyak orang berminat untuk membelinya. Apalagi ada variasi lain dari yang original.

    Jika kamu belum tahu, rasa original dari roti ini itu rasanya ada kopinya dari bagian atas. Kemudian ketika kamu menggigitnya, ada rasa butter di dalamnya.

    Di luar terasa lebih crunchy, tapi di dalam begitu lembut. Proses pembuatannya memang perlu kesabaran agar takarannya pas.

    Kamu bisa menemukan Rotiboy di mana saja. Misalnya pada supermarket, Mall, bandara, stasiun, atau mereka membuka kedai sendiri di suatu gedung.

    Kota mana saja yang ada di Indonesia dengan cabang Rotiboy? Berikut adalah beberapa cabang Rotiboy di Indonesia :

    1. Jakarta ada di beberapa titik. Malah justru setiap bagian Ibu kota memiliki kedainya sendiri.
    2. Bandar Lampung
    3. Bandung
    4. Bogor
    5. Cimahi
    6. Malang
    7. Medan
    8. Semarang
    9. Sidoarjo
    10. Solo
    11. Surabaya
    12. Tangerang
    13. Yogyakarta

    Sebenarnya masih banyak kota lain yang telah ada Rotiboy. Jika bertanya harga Roti Boy, memang sudah disamakan semua. Berdasarkan daftar harga di atas, seluruh Indonesia disamakan.

    Silahkan kamu bisa kunjung store Rotiboy terdekat di rumahmu sendiri. Rasakan kelezatan Rotiboy yang begitu melegenda.

    Alasan Roti Boy Disukai Banyak Orang Hingga Sekarang

    Melihat harga Roti Boy yang begitu murah tapi ketika dirasakan cukup enak, apakah pemiliknya tidak rugi memberi harga tersebut? Tentu saja semuanya telah ada perhitungan tersendiri.

    Dulu bahkan sempat pada harga Rp. 5000, 8.000, 10.000 hingga ke harga sekarang, yaitu Rp. 14.000. Kenaikan harga tersebut juga dipicu dengan beberapa faktor.

    Sudah pasti karena harga bahan pokoknya menjadi naik. Kemudian inflasi juga, jadi harus mengikuti perkembangan pasar agar usahanya tidak merugi.

    Meski beberapa kali mengalami kenaikan harga, Rotiboy tidak kehilangan pelanggannya. Sebab, mereka terus mempertahankan cita rasanya.

    Alasan apa hingga membuat banyak pelanggan terus mengonsumsinya meski beberapa kali harga naik?

    Alasan pertama yang mungkin dirasakan banyak pelanggan, karena baunya yang begitu wangi, bahkan jika jaraknya masih jauh dari kedai Rotiboy. Hal itu membuat konsumen tertarik untuk mencobanya.

    Kedua, memang rasanya tidak akan membosankan. Rasa kopi sebagai topping dan butter lembut di dalamnya memang banyak yang ketagihan.

    Ketiga, tidak hanya rasa original, kamu juga membeli varian roti lainnya. Bahkan ada kopi susu yang cukup enak.

    Keempat, bila dibandingkan dengan franchise roti lainnya, memang Rotiboy jauh lebih murah untuk kalangan menengah. Sehingga beli banyak, tidak akan merogoh kocek lebih dalam.

    Dan kelima, bekerjasama dengan banyak aplikasi e-money yang memberikan banyak cashback. Sehingga peminatnya terus bertambah.

    Penasaran dengan rasanya atau sudah rindu dengan aroma Rotiboy? Langsung saja beli. Jika membelinya pada perayaan hari khusus, bahkan harga Roti Boy di diskon besar-besaran sehingga kamu bisa puas memakannya.

  • Harga Bolu Makuta Terbaru dengan Beragam Varian Rasa

    Harga Bolu Makuta Terbaru dengan Beragam Varian Rasa

    Jalan-jalan ke Bandung, jangan lupa untuk cek harga bolu makuta saat ini berapa. Kamu harus tahu bahwa Bandung Makuta atau bolu makuta sudah masuk oleh-oleh khas dari Bandung yang harus kamu beli ketika mengunjungi kota tersebut.

    Tidak diragukan lagi, rasanya memang sangat enak. Apalagi ada berbagai varian rasa. Hal itu membuat banyak konsumen yang tergoda untuk membelinya. Dilihat dari tampilan dan aromanya, memang sangat menggoda.

    Bandung memang sebuah kota yang menyuguhkan banyak sekali makanan unik tapi enak. Kini, ada makanan yang bernama bolu makuta. Dilihat seberapa terkenalnya, kira-kira berapa harga bolu makuta itu?

    Sekilas Tentang Bolu Makuta Sebagai Oleh-Oleh Bandung

    Sebelum kita bahas mengenai harga bolu makuta, terlebih dulu kita mengenal makanan manis satu ini. Saking lezatnya, jika ke Bandung tidak membelinya, kamu bakal menyesal nantinya.

    Bandung Makuta atau bolu makuta, adalah nama untuk kue bolu yang sudah diolah dengan versi lebih modern. Maksudnya, rasa bolu tersebut tidak hanya rasa vanilla atau pandan. Tapi sudah ada variasi lain yang membuat orang tertarik.

    Memang, daya tarik dari bolu makuta adalah rasanya unik, gurih, manis, dan lainnya hingga konsumen ingin membelinya lagi setelah pembelian pertama.

    Sebenarnya ini bukan makanan khas Bandung. Hanya saja, outletnya hanya ada di kota Kembang itu. Hal tersebut membuat bolu makuta disebutnya sebagai oleh-oleh khas Bandung.

    Produk ini menjadi sangat terkenal, karena tersebar di media sosial dengan cepat. Terlebih lagi, artis-artis tanah air dan para influencer terkenal juga mempromosikannya.

    Tentu, hal itu mempercepat brand menjadi naik dan menarik banyak pelanggan untuk membelinya. Nyatanya, memang bolu makuta dimiliki oleh salah seorang artis cantik.

    Artis tersebut juga masih ada keturunan dari Sunda. Ia adalah Laudia Cintya Belia. Artis tersebut yang mendirikan makuta Bandung atau yang lebih dikenal dengan Snow Cake.

    Sang pemilik adalah seorang artis, apakah harga bolu makuta itu sangat mahal? Tentu saja tidak. Harga yang dipatok itu standar sesuai dengan kualitasnya.

    Kamu pasti tidak akan menyesal untuk membelinya. Karena rasanya memang seenak itu. Sudah banyak testimoninya dan mereka mengaku ketagihan.

    Tidak hanya satu macam rasa, ada beberapa varian rasa. Meski makanan ini manis, bukan berarti mudah bosan atau eneg. Komposisi yang diracik untuk membuat bolu makuta ini terbuat dari bahan premium dan pastinya enak ketika bertemu dengan lidahmu.

    Laudia Cintya Bella memulai untuk membuka usaha ini tahun lalu. Di mana new normal sudah mulai diberlakukan, dan beberapa kota telah membuka kunjungan wisatawan ke tempatnya.

    Alamat Outlet dan Jam Operasional Bolu Makuta

    Bagi kamu yang akan berkunjung ke Bandung untuk berlibur, selain mengetahui harga bolu makuta, perlu tahu juga alamatnya di mana. Jadi, nanti pada saat kamu sudah berada di kota tersebut, bisa langsung ke tujuan.

    Kamu juga bisa menemukannya di Google Map karena memang brandnya sudah sangat terkenal, sehingga alamatnya juga mudah untuk ditemukan.

    Untuk saat ini, bolu makuta Bandung sudah memiliki 2 outlet yang ada di kota tersebut. Apakah akan buka di kota lainnya?

    Untuk sekarang, Laudia Cintya Bella belum terpikirkan untuk membuka cabang di kota lainnya. Sebab, memang tujuannya brandnya itu menjadi oleh-oleh khas Bandung dengan ketentuan harga bolu makuta yang bersahabat.

    Jika memang kamu ingin mendatangi outlet bolu makuta, silahkan untuk datang ke alamat lengkap berikut :

    • Outlet 1 ada di Jln. Van Deventer Nomor 2, Kabupaten Bandung. Buka setiap hari dimulai dari 07:00 WIB – 22:00 WIB.
    • Outlet 2 berada di Jln. Aruna No. 15. Letaknya sendiri sangat berdekatan dengan Bandara Sastranegara. Buka setiap hari, dimulai pukul 10:00-22:00 WIB
    • Selain outlet, kami juga buka Pop Up Store yang ada di Paskal Hyper Square. Letaknya berada di lantai 2 Jln. Pasir Kaliki No. 25-27, Kabupaten Bandung. Buka setiap hari dimulai pukul 10:00-22:00 WIB.

    Silahkan datangi salah satunya. Jika ada varian rasa yang kosong di outlet satu, bisa datang ke outlet dua atau Pop Up storenya.

    Varian Rasa dan Harga Bolu Makuta Terkini

    Betapa happening nya Roti Artis ini, membuat banyak orang ingin mencicipinya. Jika dilihat dari harga bolu makuta, memang cukup bersahabat dan tidak menguras kantong.

    Sementara itu, pilihan rasanya juga ada banyak. Sehingga membuat konsumen juga tidak mudah bosan untuk menikmatinya.

    Kamu jika baru pertama kali beli, pilih varian rasa yang paling laris dulu. Sebab, varian yang paling laris, sangat cocok di lidah kebanyakan orang. Barulah pada pembelian kedua, kamu bisa memilih varian lainnya.

    Agar ketika membelinya tidak bingung, berikut adalah beberapa varian rasa dari Bolu Makuta milik Laudia Cintya Bella :

    1. Cokelat

    Rasa yang cukup laris dan umum disukai oleh pelanggan. Tidak hanya itu, taburan keju juga menambah kenikmatan.

    1. Karamel

    Lau ada makuta dengan rasa karamel. Tenang saja, di bolu makuta, rasa karamelnya tidak berlebihan. Manisnya pas dan tidak mudah eneg.

    1. Cheese

    Rasa ini cukup spesial dengan harga bolu makuta yang standar. Gabungan puff pastry dan sponge cake, serta ditambah cheese cream, memang rasanya sungguh luar biasa.

    1. Blueberry

    Bagi kamu yang ingin rasa buah, ada blueberry. Di dalamnya terdapat puff pastry dan juga paduan keju.

    1. Lemon

    Selain blueberry, kesegaran buah juga ada varian lemon. Ada tambahan krim keju yang akan menciptakan rasa terbaik.

    Daftar Harga Bolu Makuta, Oleh-Oleh Bandung

    Variannya memang cukup banyak. Rata-rata memiliki harga bolu makuta yang sama. Jika ada varian bolu makuta yang berbeda atau lebih mahal, sudah pasti ada komponen tambahan spesial.

    Makuta bolu dari Bandung ini memang dibuat dengan bahan berkualitas tinggi. Tidak ada bahan pengawet juga.

    Hal itulah kenapa pihak produsen menargetkan jumlah tertentu dalam proses pembuatannya. Lalu, wajib habis hari itu juga karena yang dijual adalah bolu fresh.

    Pelanggan juga tidak boleh membeli lebih dari 3 kotak. Hal itu agar banyak konsumen lain yang kebagian hari itu. Lebih baik datang awal saja agar kebagian pada semua rasa. Dan berikut adalah daftar harganya :

    No Varian Rasa Bolu Makuta Harga Bolu Makuta/pcs
    1 Makuta Choco Cheese Rp. 75.000,-
    2 Makuta Cassava Cheese/Peuyeum Rp. 75.000,-
    3 Makuta Extra Cheese Rp. 65.000,-
    4 Makuta Chocolate Rp. 65.000,-
    5 Makuta Lemon Rp. 65.000,-
    6 Makuta Caramel Rp. 65.000,-
    7 Makuta Cheese Rp. 65.000,-
    8 Makuta Blueberry Rp. 65.000,-

     

    Jika melihat varian rasa dan harga yang tercantum di atas, manakah yang akan kamu beli sebagai buah tangan dari Bandung? Silahkan untuk siapkan dana dan ingatkan diri, jika ke Bandung, wajib beli bolu satu ini.

    Setiap Outlet Bolu Makuta memang selalu menyediakan jumlah tertentu. Ikuti kebijakan yang diterapkan pihak toko. Meski harga bolu makuta cukup bersahabat, beli secukupnya saja agar pelanggan lain kebagian juga.

  • List Harga Es Krim McD Terbaru

    List Harga Es Krim McD Terbaru

    Harga es krim McD terbagi menjadi beberapa list dan merupakan salah satu dessert atau makanan penutup yang banyak disukai oleh berbagai kalangan. Baik itu anak-anak hingga orang dewasa menyukai sajian es krim satu ini.

    Beberapa outlet makanan cepat saji juga banyak yang ikut menyajikan hidangan manis satu ini. McDonald’s atau McD adalah salah satu contohnya. Dengan menjadi salah satu restoran cepat saji ternama di Indonesia, tentu penawaran menu makanan cukup lengkap termasuk makanan penutup.

    Mengenal Es Krim

    Es krim merupakan salah satu produk olahan berbahan dasar susu yang dibuat melalui proses pembekuan serta pengadukan dengan prinsip untuk membentuk rongga udara pada campuran bahan. Sehingga menghasilkan pengembangan volume pada es krim.

    Kuliner ini juga merupakan makanan pencuci mulut yang banyak digemari oleh para penikmat kuliner. Selain rasanya manis dan harga es krim McD yang terjangkau, makanan ini juga memiliki tekstur lembut serta memberikan sensasi segar saat menyantapnya.

    Mungkin beberapa dari kamu pernah terpikir dan bertanya-tanya, es krim itu terbuat dari apa. Sesuai penjelasan di atas, bahan utama dari kuliner satu ini tentu saja susu kemudian gula, krim serta air. Sebagai tambahan, biasanya juga diberi stabilizer, emulsifier, serta perasa.

    List Harga Es Krim McD Terbaru

    Sebenarnya terdapat sejumlah pilihan menu pada es krim McD. Ada es krim cone biasa dengan menggunakan dasar es krim rasa vanilla. Tersedia juga dalam bentuk cone dengan berselimutkan lelehan coklat yang tentu saja akan membuat kamu ingin cepat menyantapnya.

    Terdapat juga varian McFlurry dengan harga terbaru serta menggunakan kombinasi dari beberapa pilihan topping atau saus. Berikut Kami lampirkan informasi berbagai varian dan harga es krim McD yang ada di Indonesia.

    No Varian Harga (Rupiah)
    1 McFlurry McD Choco 10000
    2 McFlurry featuring Oreo 10500
    3 Mixed Berries McFlurry with Meringue 14000
    4 Mixed Berries McFlurry with Oreo 14000
    5 Varian Chocolate Sundae 10000
    6 Varian Strawberry Sundae 10000

     

    Jumlah Kalori Es Krim McD

    Di balik harga es krim McD yang terjangkau serta kelezatan dari makanan manis ini, kamu pasti pernah memikirkan berapa jumlah kalori dalam satu porsi makanan ini. Apalagi jika kamu tengah menjalankan program diet. Berikut Kami jelaskan beberapa informasinya.

    1. McFlurry

    McFlurry menjadi salah satu makanan pencuci mulut McD serta menjadi makanan favorit dari banyak kalangan. Selain harga es krim McD satu ini cukup terjangkau, teksturnya juga lembut serta memiliki rasa manis dengan penambahan berbagai topping.

    Namun ternyata, McFlurry memiliki kandungan kalori paling tinggi jika dibandingkan makanan pencuci mulut lainnya. Jumlah kalori dari McFlurry yaitu 520 kalori dengan 61 persen karbohidrat, 29 persen lemak, serta 9 persen protein.

    2. Ice Cream Cone

    Ice cream cone juga dapat menjadi pilihan untuk kamu penggemar es krim. Selain harga es krim McD bentuk cone ini juga terjangkau, tekstur serta rasa yang ditawarkan juga dapat menggugah selera kamu. Dapat juga ditambah dengan topping sesuai selera.

    Dibalik kelezatannya, ternyata kandungan kalorinya adalah sekitar 170 kalori. Meski porsinya tidak terlalu besar dan tergolong cukup kecil, ice cream cone memiliki 64 persen karbohidrat, 24 persen lemak, serta 12 persen protein.

    3. Strawberry Sundae

    Salah satu menu makanan penutup dari McD lainnya yaitu Strawberry Sundae dengan jumlah kalori sebanyak 291 kkl. Dengan kombinasi krim vanila serta penambahan saus stroberi tentu akan membuat kamu tergiur dan susah untuk menolaknya.

    Strawberry sundae memiliki warna merah putih yang berasal dari kombinasi krim vanila dan saus stroberi. Harga es krim McD tersebut cukup terjangkau dan memiliki sekitar 77 persen karbohidrat, 18 persen lemak, serta 5 persen protein.

    4. Chocolate Sundae

    Tidak hanya saus stroberi, varian Sundae dari McD juga memiliki varian rasa coklat. Chocolate Sundae ini memiliki jumlah kalori lebih banyak, yaitu sebesar 326 kalori dengan 53 persen karbohidrat, 5 persen protein, serta 11 persen lemak.

    Setelah mengetahui jumlah kalori berbagai varian es krim dari McD, tentu banyak pertanyaan apakah makanan satu ini baik untuk diet. Apabila mengkonsumsinya hanya sesekali waktu, makanan dengan kandungan tinggi lemak seperti ini boleh saja untuk dikonsumsi.

    Meski harga es krim McD cukup terjangkau, namun perlu diingat bahwa kamu harus tetap membatasi konsumsinya serta menjaga keseimbangan dalam pemenuhan nutrisi lain untuk dikonsumsi ke dalam tubuh.

    Bahan-bahan Membuat Es Krim

    Memiliki rasa manis dilengkapi dengan sensasi rasa dingin menyejukkan di mulut, akan membuat suasana panas terasa menjadi segar dan nikmat. Cara paling mudah untuk memperolehnya adalah langsung membelinya di minimarket atau outlet cepat saji terdekat.

    Harga es krim McD biasanya dijual terjangkau. Namun, sebenarnya sajian ini juga dapat dengan mudah dibuat atau dikreasikan sendiri di rumah. Dengan membuatnya sendiri di rumah, kamu dapat menggunakan banyak pilihan rasa sesuai selera.

    Contohnya adalah kamu dapat memasukan bahan lokal ke dalam adonan yang akan dibuat. Seperti ubi, pisang, pepaya atau bahkan mengkombinasikan dengan coklat serta vanilla. Semua itu tergantung pada selera serta kehendak kamu.

    Bahan – bahan yang dapat digunakan untuk membuatnya adalah sebagai berikut.

    • susu segar sebanyak 1 liter
    • vanili 1 sendok makan
    • kuning telur ayam sebanyak 4 butir kemudian kocok lepas
    • gula pasir 200 gram
    • coklat bubuk 3 sendok makan
    • tepung maizena 15 gram
    • Topping seperti buah segar, meses, kacang-kacangan dan bahan lain sesuai selera

    Cara Membuat Es Krim

    Langkah pertama adalah menuangkan susu segar serta gula pasir semua ke dalam wadah panci. Kemudian masak hingga airnya mendidih dan jangan berhenti untuk terus mengaduk. Lalu masukkan secara perlahan bubuk coklat dan jangan lupa untuk tetap terus diaduk.

    Tuang 1 sdm susu dengan tepung maizena lalu diaduk, kemudian campurkan hingga larut. Setelah tercampur dengan baik, tuang adonan ini ke dalam rebusan susu pertama dan aduk hingga merata. Kamu juga bisa menambahkan perisa vanili, kemudian aduk kembali hingga merata.

    Saring susu menggunakan kain tipis ke dalam wadah berbeda. Setelah susu tersaring, jangan lupa untuk memasukkan kuning telur ke dalam adonan. Kemudian aduk hingga merata dan pastikan saat memasukkan kuning telur, lakukan secara perlahan.

    Lalu istirahatkan adonan selama 10 menit. Selain itu, kamu juga dapat memasukkan adonan ke dalam lemari es atau freezer ketika ingin menyimpannya. Setelah adonan diistirahatkan, aduk kembali adonan krim tersebut.

    Lakukan hal tersebut dengan pengulangan sebanyak tiga kali agar dapat memperoleh hasil krim halus dan lembut. Langkah terakhir adalah memasukkan kembali adonan ke dalam lemari pendingin serta tunggu selama kurang lebih delapan jam agar es krim dapat membeku dengan sempurna.

    Saat dihidangkan, kamu bisa menambahkan potongan buah segar, kacang-kacangan atau meses. Kamu juga bisa menambahkan variasi topping sesuai selera dalam adonan es krim setengah matang, kocok hingga tercampur rata, kemudian dibekukan kembali.

    Makanan satu ini dapat dengan mudah diperoleh pada supermarket atau outlet cepat saji terdekat. Kamu juga bisa membuatnya sendiri dengan mudah dirumah. Membuatnya sendiri dirumah, maka dapat menambahkan rasa dan topping sesuai selera.

    Salah satu outlet cepat saji yang menawarkan kuliner satu ini adalah McDonald atau McD. Terdapat berbagai varian serta harga es krim McD yang terjangkau. Sehingga kamu dapat dengan mudah memperolehnya dan memilih rasa sesuai keinginan.