Harga Incidal Terbaru, Manfaat dan Efek Sampingnya

Harga incidal yang ada di toko maupun apotek bervariasi. Incidal OD sendiri merupakan obat yang kerap digunakan ketika seseorang terkena flu, batuk hingga alergi sekalipun.

Biasanya obat ini laris di musim dingin karena orang-orang rentan terkena batuk, alergi hingga flu pada musim tersebut. Pastinya sakit tersebut bukan hal yang remeh sehingga tidak bisa diabaikan begitu saja.

Incidal OD merupakan salah satu obat alternatif yang bisa digunakan untuk meredakan flu, alergi dan sejenisnya. Bisa dikatakan jika obat ini juga berguna untuk memperkuat imun tubuh.

Kenali Tentang Apa Itu Incidal ?

Incidal OD sebenarnya merupakan obat dengan kandunan cetirizine HCl yang berguna sebagai anthistamin pada tubuh. Efek yang dihasilkan adalah bisa meredakan batuk, pilek hingga alergi yang disebabkan oleh hawa dingin.

Selain itu, bahan aktif yang terkandung dalam incidal adalah cetirizine sehingga dalam penggunaannya perlu resep dokter. Meskipun tersedia bebas di apotek tetapi Kamu tidak bisa membelinya secara bebas.

Harga incidal OD ini juga tergolong lumayan meskipun masih terjangkau. Namun, mengingat efektifitasnya yang cukup tinggi sehingga sebanding. Selain itu, dosisnya termasuk sedikit keras sehingga tidak diperuntukkan bagi anak-anak dan ibu hamil.

Ibu yang sedang dalam proses menyusui anaknya juga dilarang menggunakan obat ini. Selain itu, obat tersebut telah tersedia dalam bentuk kapsul dan sirup dan tentunya harga incidal yang ditawarkan berbeda.

Jika untuk konsumsi anak-anak di atas 2 tahun bisa menggunakan sirup yang mudah untuk ditelan. Keduanya juga cukup terjangkau dan pastinya dalam penggunaannya memerlukan resep dokter sehingga harus berkonsultasi dahulu.

Cara Penggunaan Incidal dan Efek Sampingnya

Setiap produk obat pasti memiliki aturan pemakaian dan efek samping yang dihasilkan. Namun, biasanya efek samping tersebut masih dalam taraf ringan seperti mengantuk hingga pusing. Namun, bagi yang tidak cocok bisa hingga muntah.

Begitu pula dengan incidal OD yang terdapat informasi dan peringatan yang harus diperhatikan. Apalagi jika menggunakan obat ini tidak sesuai dengan fungsinya, maka Kamu harus ekstra hati-hati.

Langsung mengonsumsi obat tanpa tahu cara penggunaan dan efek yang dihasilkan justru bisa memperburuk keadaan. Bahkan efek pada setiap orang bisa berbeda-beda tergantung dari sistem kekebalan tubuh yang dihasilkan.

Oleh karena itu, sangat penting untuk membaca petunjuk pemakaian. Jika Kamu ragu, maka saat membeli dan menanyakan harga incidal di apotek, Kamu bisa sekalian bertanya kepada apotekernya tentang takaran yang tepat.

Bahkan jika perlu menyebutkan keluhan yang dialami supaya mereka bisa merekomendasikan takaran paling tepat. Memang mereka bukan dokter tetapi apoteker adalah yang meracik obat sehingga pasti memahami hal tersebut.

Selain itu, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika mengonsumsi incidal OD ini, diantaranya:

  1. Incidal OD mengandung bahan aktif cetirizin sehingga tidak diperbolehkan untuk penderita alergi bahan tersebut.
  2. Jika sedang berobat, maka informasikan pula obat dan vitamin yang kerap Kamu konsumsi.
  3. Untuk orang tua lebih dari 65 tahun sebaiknya berhati-hati terlebih jika memiliki riwayat liver, gagal ginjal hingga epilepsi.
  4. Tidak untuk anak di bawah 2 tahun.
  5. Jangan tergiur harga murah

Ketahui Harga Incidal di Apotek

Harga incidal OD di berbagai apotek dan toko-toko pada dasarnya sama. Namun, harga yang tertera juga tergantung dari varian yang dipilih. Ketika mengetahui harga obat tersebut Kamu jadi bisa memilih akan membeli yang mana.

Selain itu, dengan mengetahui harga Kamu jadi bisa memperkiraan pengeluaran yang kira-kira dibutuhkan untuk membeli obat. Incidal OD sendiri merupakan obat yang dikhususkan untuk penyakit yang menyerang imunitas seseorang.

Misalnya adalah batuk, pilek, flu, alergi hingga mata berair. Sakit seperti ini paling sering timbul ketika musim dingin tiba karena sistem imun sebagian orang tidak kuat untuk menahan hawa dingin.

Untuk itu, Kamu memerlukan incidal OD jika tengah mengalami penurunan imun seperti ini. Kemudian berikut ini adalah harga incidal OD yang bisa dijadikan patokan sesuai dengan jenis obatnya:

  1. Incidal OD Versi Kapsul

Produk incidal OD yang pertama tersedia dalam bentuk kapsul dan biasanya obat ini diperuntukkan bagi orang dewasa. Untuk 1 dosis kapsul incidal mengandung setidaknya 10 mg cetirizine.

Jadi, para penderita bahan aktif dari cetirizine ini benar-benar harus menghindari obat tersebut atau justru terjadi hal yang lebih buruk. Kemduian obat incidal bentuk kapsul biasanya diperjual belikan hanya dalam bentuk strip yang berisi 10 kapsul.

Satu strip kapsul incidal rata-rata diharga Rp 30.000,-. Namun, harga ini hanya patokan saja karena setiap daerah bisa jadi berbeda tergantung dari lokasi wilayahnya.

Kemudian dosis yang disarankan untuk mengonsumsi obat ini adalah cukup sehari sekali untuk 1 kapsul untuk orang dewasa. Dosis ini diperuntukkan bagi umur lebih dari 10 tahun.

Sedangkan untuk anak-anak di bawah 10 tahun dan kurang dari 2 tahun serta lansia, dosis cetirizinenya lebih rendah, yaitu 5 mg. Cara minumnya sama saja, yaitu 1 kapsul satu hari sekali.

  1. Incidal OD Versi Sirup

Obat incidal OD yang kedua adalah versi dalam bentuk sirup. Sirup ini biasanya diperuntukkan untuk anak-anak dan orang-orang yang kesulitan menelan obat dalam bentuk kapsul.

Untuk penggunaan incidal OD versi sirup dosisnya lebih rendah daripada kapsul, yaitu 5 mg cetirizine dengan takaran 5 ml untuk satu kali minum. Dosis ini biasanya digunakan untuk anak-anak.

Kemudian harga untuk satu botol sirup incidal ini di apotek sekitar Rp 50.000,-. Untuk harga segitu Kamu akan mendapatkan sekitat 60 ml sirup sehingga cukup terjangkau.

Dosis untuk orang dewasa adalah 10 mg cetirizine sehingga jika mengkonsumsi obatnya menggunakan sirup, maka bisa meminumnya dua kali. Hal ini juga berlaku untuk para lansia.

Berikut Daftar Harga Incidal OD

Selain mengetahui kedua jenis obat incidal OD dan harganya di atas, maka ada pula beberapa varian yang biasanya ditawarkan di apotek. Harga ini termasuk dalam bentuk tablet, strip maupun satu botol sirup.

Kemasan Harga Incidal
Incidal-Od 10mg Cap Tab.  IDR 3.500.
Incidal-Od 10mg Cap Strip.  IDR 35.000.
Incidal-Od 10mg Cap Dos.  IDR 155.000.
Incidal-Od Syrup 60ml 5mg/5ml 1 botol.  IDR 48.500.

 

Harga incidal yang telah tertera dalam tabel tersebut merupakan perkiraan sehingga bisa lebih bisa kurang dan hal ini tergantung wilayah Kamu tinggal. Namun, pada dasarnya rata-rata menerapkan harga yang sama.

Harga incidal OD ini sendiri bisa Kamu temui dengan mudah baik di apotek maupun toko-toko lainnya terutama Kimia Farma. Meskipun begitu dalam penggunaannya tetap memerlukan resep dokter sehingga tidak akan sampai salah dosis.

Sebab, kesalahan takaran minum obat bisa berakibat fatal bagi tubuh. Bagi yang memiliki sistem imun rendah mungkin akan mengalami efek samping lebih berat hingga overdosis.

Penggunaan obat untuk mengurangi rasa sakit. Apalagi jika mendadak flu, batuk hingga alergi ketika musim dingin tentu membuat tubuh sangat tidak nyaman. Oleh karena itu, Kamu memerlukan daftar harga incidal untuk referensi.