Kategori: Obat Obatan

  • Harga Cefadroxil Monohydrate, Lihat Disini

    Harga Cefadroxil Monohydrate, Lihat Disini

    Daftar harga cefadroxil monohydrate sebenarnya sangat bervariasi. Jika kamu ingin membeli obat ini di Apotik yang berbeda-beda, mungkin juga akan ada selisih mengenai harganya.

    Meski begitu, tentu selisih dari masing-masing apotik hanya sedikit. Jadi jangan khawatir saat membeli obat ini di Apotik sekitar rumahmu. Simak ulasan berikut ini sebelum membeli obat cefadroxil monohydrate ini.

    Penggunaan Obat Cefadroxil Monohydrate

    Obat cefadroxil monohydrate merupakan golongan obat yang dikonsumsi untuk keperluan mengatasi permasalahan infeksi bakteri pada beberapa saluran seperti saluran kemih, saluran tenggorokan, dan kulit.

    Obat ini tersedia di apotik atau toko-toko di sekitar rumah. Dengan banyaknya yang menjual tentu harga cefadroxil monohydrate ini juga beragam. Kamu bisa membeli dan mengkonsumsinya sesuai dosis yang dianjurkan oleh dokter.

    Biasanya, dokter akan menyarankan besarnya dosis sesuai dengan tingkat keparahan yang dialami. Dengan sederhananya, semakin tinggi tingkat keparahan dari pasien, maka semakin besar pula dosis yang harus dikonsumsi.

    Bagi anak-anak yang mengkonsumsi obat ini, dosis akan disesuaikan dengan berat badan. Meski begitu, hati-hatilah dan tetap lakukan konsultasi dengan dokter ahli untuk menghindari kesalahan-kesalahan yang mungkin terjadi.

    Jenis dan Harga Cefadroxil Monohydrate

    Beberapa orang mungkin mengira bahwa obat cefadroxil monohydrate hanya tersedia dalam bentuk kapsul. Ternyata tidak.

    Ada beberapa jenis yang bisa kamu pilih dengan anjuran dokter yang sesuai kebutuhan kamu. Simak beberapa penjelasan di bawah untuk lebih mengerti jenis dan harga cefadroxil monohydrate berikut ini.

    1. Obat Cefadroxil Sirup

    Obat ini merupakan salah satu obat antibiotik yang dapat mengatasi beberapa infeksi bakteri pada bagian-bagian tubuh tertentu seperti saluran pernapasan, saluran kemih maupun infeksi bakteri pada kulit.

    Obat jenis sirup ini di bandrol dengan kisaran harga Rp. 11.000 hingga Rp. 25.000. Kamu dapat membeli obat cefadroxil sirup ini di toko atau apotik terdekat. Jangan lupa untuk konsultasikan pada ahli sebelum membeli dan mengkonsumsi obat ini.

    1. Obat Cefadroxil 500mg

    Bagi kamu yang mungkin masih bingung apakah mengkonsumsi obat cefadroxil ini aman atau tidak, sepertinya kamu perlu mempertimbangkan untuk memilih obat cefadroxil 500mg ini.

    Pasalnya, obat ini dinilai aman mengenai ukuran dosisnya. Selain itu, harganya yang tidak terlalu mahal menjadikan obat ini sering dicari. Harga dari obat ini yakni Rp. 7000 pada setiap tabletnya.

    Meski dengan alasan harga cefadroxil monohydrate yang terjangkau, kamu harus tetap konsultasikan ke dokter sebelum mengkonsumsinya.

    1. Obat Cefadroxil Tablet

    Seperti namanya, tentu obat ini berbentuk tablet dengan ukuran dosis tertentu. Jika kamu mengalami gejala seperti permasalahan infeksi bakteri pada beberapa bagian tubuh, segera konsultasikan ke dokter.

    Jika memungkinkan, kamu bisa memilih obat ini sebagai alternatif dalam upaya penyembuhan.

    1. Obat Cefadroxil Tablet 500mg

    Obat cefadroxil tablet 500mg sangat banyak dijual di pasaran. Harga dari obat jenis ini hanya berkisar Rp. 7.000.00 untuk satu tabletnya. Sangat terjangkau bukan?

    Jika dihitung-hitung, dalam satu tablet obat ini berisi 10 setrip. Sehingga setiap satu setrip obat cefadroxil tablet 500mg ini hanya dibandrol dengan harga Rp.700.00 saja.

    Dengan ini, tentu kamu jadi lebih paham mengenai harga cefadroxil monohydrate bukan?

    1. Obat Cefadroxil Setrip

    Seperti namanya, obat ini dijual dalam bentuk satu setrip. Harga dari setiap satu setripnya ialah Rp. 700.00. sangat jarang sekali ditemui toko yang menjual ecer satu setrip. Kamu bisa membeli dengan ukuran 1 tablet jika tidak menemukan ecer.

    1. Obat Cefadroxil 200mg

    Jenis lain dari ukuran dosis obat cefadroxil monohydrate adalah dengan dosis 200mg. dosis ini dinilai menjadi dosis terendah dibanding dosis lainnya.

    Jika kamu memiliki gejala infeksi bakteri yang tidak terlalu parah, kamu bisa memilih obat ini dengan dosis 200mg untuk upaya penyembuhan.

    Meski dosis ini dinilai rendah dan aman, kamu perlu tetap melakukan konsultasi dengan mendatangi dokter ahli.

    Untuk memudahkan kamu dalam memahami setiap jenis dan harganya, berikut merupakan tabel daftar harga cefadroxil.

    Jenis Obat Cefadroxil dan Isinya Harga Cefadroxil Monohydrate
    Obat Cefadroxil Berno 500mg Kapsul 1 Dos Rp. 95.000.-
    Obat Cefadroxil Berno 500mg Kapsul 1 Strip Rp. 14.500.-
    Obat Cefadroxil Berno 500mg Kapsul 1 Tablet Rp. 1.600.-
    Obat Cefadroxil Berno D. Sirup 60ml 125mg/5ml Rp. 14.000.-
    Obat Cefadroxil Forte D. Sirup 60ml 250mg/5ml Rp. 26.000.-
    Obat Cefadroxil Hexpharm 500mg Kapsul 1 Dos Rp. 70.000.-
    Obat Cefadroxil Hexpharm 500mg Kapsul 1 Strip Rp. 8.000.-
    Obat Cefadroxil Hexpharm 500mg Kapsul 1 Tablet Rp. 1.100.-
    Obat Cefadroxil If D.Sirup 60ml 125mg/5ml Rp. 12.000.-

     

    Dengan penjelasan jenis yang beragam dan harga cefadroxil monohydrate di atas, lalu berapa ukuran dosis yang tepat untuk dikonsumsi?

    Dosis dan Kandungan Obat Cefadroxil Monohydrate

    Obat cefadroxil monohydrate ialah obat antibiotik yang juga masih merupakan golongan cefalosporin. Obat ini tersedia dengan beragam jenis dengan ukuran dosis yang berbeda-beda, simak penjelasan berikut agar tidak salah dalam membeli.

    1. Takaran Dosis Cefadroxil

    Sebelum seseorang mengkonsumsi suatu obat tertentu, ada baiknya untuk mengetahui takaran dosisnya dan harga cefadroxil monohydrate terlebih dahulu bukan?

    Jika iya, untuk kamu yang mengkonsumsi obat cefadroxil, perhatikan takaran dosis sebagai berikut.

    1. Dosis Usia Dewasa: 1 hingga 2 gram dalam satu hari. (dibagi menjadi 2 kali sehari)
    2. Dosis Usia Anak di Atas 6 Tahun: anak-anak dengan BB 30-50kg = 25-50mg dalam satu hari (dibagi menjadi 2 kali sehari)
    3. Kandungan Cefadroxil

    Beberapa kandungan dalam obat ini ialah;

    1. Kandungan Kapsul

    Obat ini tergolong obat keras dengan kandungan 500mg dalam kemasan yang berisi 10 kapsul dalam satu setrip dan merk dagang yang beredar yakni Librocef, Doxef, Maxef, Widrox, Vroxil, Roksicap, Vocefa, Valox, dan Drovax

    1. Kandungan Sirup

    Kandungan pada obat ini yakni 125mg/5mL dengan kemasan botol dan merk yang beredar yakni Droxal, Cefco, Lapicef, Vocefa, Tisacef, Pharmaxil dan Sedrofen Forte. Cek harga cefadroxil monohydrate, sebelum membeli.

    Efek Samping Obat Cefadroxil Monohydrate

    Beberapa efek samping dan peringatan sebelum mengkonsumsi obat ini akan diulas pada pembahasan di bawah ini.

    1. Efek Samping yang Kemungkinan akan Muncul

    Beberapa efek samping yang bisa saja terjadi yakni:

    1. Muncul sakit maag tiba-tiba
    2. Muntah dan mual berlebihan
    3. Diare
    4. Demam mendadak
    5. Muncul radang usus
    6. Terjadi gangguan pada saluran pencernaan

    Konsultasikan ke dokter sebelum mengkonsumsi dan membeli obat dengan harga cefadroxil monohydrate yang terjangkau.

    1. Peringatan Sebelum Meminum Obat Cefadroxil Monohydrate

    Meski obat ini dinilai memiliki dosis yang rendah dan aman saat dikonsumsi, tentunya setiap obat memiliki efek samping yang harus dihindari oleh beberapa orang yang memiliki gangguan tertentu.

    Untuk itu, sebelum mengkonsumsi obat ini perhatikan hal-hal berikut ini.

    1. Penderita gangguan ginjal, gangguan pencernaan, dan asma harus berhati-hati jika mengkonsumsi obat ini
    2. Segera hubungi dokter jika terjadi alergi atau muncul gejala overdosis

    Setelah mengetahui beragam jenis, efek samping, kandungan dan dosis penggunaan obat ini, konsultasikan pada dokter sebelum membeli obat ini dengan harga cefadroxil monohydrate yang terjangkau.

  • Harga vitamin B kompleks di Apotik yang Wajib Diketahui!   

    Harga vitamin B kompleks di Apotik yang Wajib Diketahui!  

    Harga Vitamin B Kompleks di Apotik yang dijual saat ini berbeda-beda, baik itu dari bentuk maupun jenisnya. Vitamin B kompleks yang biasanya ada di pasaran, yaitu injeksi, pin dan lainnya.

    Tubuh Manusia memang memerlukan yang namanya asupan nutrisi, salah satunya seperti vitamin B kompleks ini. Informasi kali ini akan membahas terkait apa itu Vitamin B kompleks dan harganya.

     

    Mengenal Harga Vitamin B Kompleks di Apotik

    Vitamin B kompleks dikenal sebagai salah satu dari vitamin yang mampu larut dalam air. Dimana vitamin B kompleks ini terdiri atas vitamin B12 (cobalamins), biotin, Asam folat, dan vitamin B6 (pyridoxine).

     

    Selain itu, juga ada kandungan vitamin B3 (Niacin), vitamin B5 (asam pantotenat), vitamin B2 (riboflavin), dan vitamin B1 (thiamine). Vitamin B kompleks yang saat ini dijual di pasaran terdiri dari cair, tablet, injeksi, dan lainnya.

     

    Setiap jenis vitamin tersebut memiliki fungsi dan harga yang berbeda-beda. Oleh karena itu, sebelum kamu mengetahui harga Vitamin B Kompleks di Apotik sebaiknya cari tahu apa saja fungsi dari vitamin ini.

     

    Vitamin B kompleks sebenarnya berfungsi untuk meningkatkan energi yang ada dalam tubuh. Sehingga mampu membantu proses metabolisme, mencegah terjadinya penuaan dini, menurunkan kadar kolesterol, serta meningkatkan fungsi otak dari dalam tubuh.

     

    Vitamin B complex ini bisa kamu temukan melalui makanan yang dikonsumsi. Namun, kamu juga bisa mendapatkannya dengan cara lain. Misalnya saja, saat mengkonsumsi suplemen dari vitamin B complex sesuai jenisnya.

     

    Harga Vitamin B Complex Paling Lengkap

    Jika makanan yang kamu konsumsi sehari-hari tidak memiliki kandungan vitamin B komplek, maka bisa menggantinya dengan cara lain.

     

    Namun, kamu tetap harus tahu bisa meminum suplemen yang berasal dari vitamin B complex, melakukan injeksi, dan masih banyak lainnya.

     

    Namun, tentunya kamu juga harus mengeluarkan uang untuk memperoleh vitamin B complex jenis ini. Berikut ini sudah ada beberapa penjelasan yang akan membahas terkait jenis-jenis dan harga Vitamin B Kompleks di Apotik, yaitu:

     

    1. Generik

    Jenis Vitamin B complex generik, biasanya memerlukan vitamin lain untuk membuat fungsinya berjalan dengan baik. Sehingga diperlukan sekali beberapa asupan vitamin yang berbeda untuk masuk ke dalam tubuh.

     

    Asupan vitamin lain yang diperlukan dalam tubuh seperti vitamin C, vitamin A, vitamin E, vitamin D3, selenium, serta yodium. Semua asupan ini bisa saja kamu peroleh dengan banyak mengkonsumsi suplemen vitamin B complex yang telah dijual di pasaran.

     

    Biasanya, harga Vitamin B Kompleks di Apotik dengan kemasan botol isi 100 tablet dijual sekitar Rp 473.000. Namun, untuk harga vitamin B Ipi biasanya dijual jauh lebih murah hanya sebesar Rp 10.000 per 2 box.

     

    Memang Vitamin B complex ini biasanya dijual di apotik dengan harga yang bervariasi, misalnya saja pada Kimia Farma. Apotik Kimia Farma biasanya menjual vitamin B Complex khusus untuk melancarkan ASI ibu.

     

    Vitamin B Complex jenis ini dijual dengan harga Rp 75.000 isinya sekitar 30 tablet. Selain harga Vitamin B Kompleks di Apotik yang murah, masih banyak vitamin lainnya yang tersedia di Kimia Farma.

     

    1. Injeksi

    Berikutnya, ada Vitamin B kompleks yang berbentuk injeksi. Dimana vitamin ini biasanya digunakan untuk mengatasi permasalahan seperti kekurangan vitamin B kompleks yang dialami oleh ternak, misal ayam, babi, sapi, dan lainnya.

     

    Vitamin B complex juga dapat digunakan untuk mempercepat penyembuhan infeksi yang terjadi pada ternak dan menambah daya tahan tubuh ternak. Selain itu, membantu proses metabolisme tubuh ternak dan mengurangi angka kematian ternak.

     

    Harga Vitamin B Kompleks di Apotik yang biasanya dibandrol untuk ternak sekitar Rp 17.000 dengan kemasan 100 ml. Namun, kamu dapat menemukan harga yang jauh lebih mahal dan murah.

     

    Harga dari vitamin B complex cair ini tentunya berbeda-beda, setiap kali kamu membeli di toko yang berbeda. Namun, perbedaan dari harganya tidak berbeda jauh untuk setiap apotik maupun toko.

     

    Harga Vitamin B Kompleks Shaklee

    Vitamin B shaklee ini termasuk salah satu dari merk vitamin B complex yang sudah ada di pasaran. Harga Vitamin B Kompleks di Apotik ini cukup mahal, karena memiliki banyak sekali keunggulan, diantaranya seperti di bawah ini :

    1. Memiliki peran penting dalam membantu kemampuan  dan menghasilkan tenaga yang ada dalam pikiran.
    2. Mampu mencegah terjadinya penyakit seperti beri-beri.
    3. Dapat merangsang pertumbuhan baik bagi anak-anak maupun dewasa.
    4. Memiliki peranan penting dalam fungsi dari sistem saraf dan sirkulasi darah.
    5. Mampu mencegah timbulnya stres dan menguatkan antibodi yang ada dalam tubuh.
    6. Memiliki peranan penting dalam aktivasi sel tubuh, mencegah timbulnya anemia, dan lainnya.

    Masih banyak keunggulan lain yang akan kamu dapatkan dari vitamin B ini. Kamu bisa membaca aturan pakainya di botol atau kemasan vitamin B.

     

    Vitamin B complex shaklee ini dapat dikonsumsi untuk semua kalangan, baik dewasa maupun anak-anak. Harga Vitamin B Kompleks di Apotik jenis shaklee biasanya dijual sekitar Rp Rp 340.000 untuk kemasan isi 120 tablet.

     

    Sementara itu, untuk kemasan yang isinya 240 tablet dijual seharga Rp 640.000. Vitamin B kompleks shaklee ini tidak dapat dijual bebas di Indonesia.

     

    Namun, tempat yang biasanya menyediakan produk vitamin B complex di Indonesia hanya Alfalfa Complex. Meski begitu, kamu bisa memperoleh harga Vitamin B Kompleks di Apotik ini di negara lainnya seperti Malaysia.

     

    Alasan produk ini sulit didapatkan di Indonesia, karena kualitasnya memang sangat baik dan dikenal untuk kesehatan. Sementara itu, manfaat dari vitamin B complex selain baik untuk kesehatan, ternyata juga bagus bagi manusia dan hewan ternak.

     

    Jadi kamu bebas memilih jenis produk vitamin B yang terpercaya, agar bisa membantu menjaga kesehatan tubuhmu. Kamu bebas memilih harga Vitamin B Kompleks di Apotik yang standar atau lebih mahal untuk kesehatan.

     

    Daftar Harga dari Vitamin B Kompleks Terdekat

    Berikut ini sudah ada beberapa gambar daftar harga Vitamin B complex yang ada di Apotik. Harga yang ada hanya gambaran saja, biasanya setiap apotik berbeda-beda harga jualnya.

     

    Jenis Vitamin B Complex Harga Vitamin B Complex
    Vitamin B Complex Tab Ipi Rp 5.115
    Betominplex Vitamin B Complex Plus B12 Arto berisi 100 Tablets Rp 17.500
    Natures Plus B Complex (60) Rp 180.000
    Vitamin B-Complex Injeksi Rp 25.000
    Nat B Isi 40 Softgel Vitamin B Komplek. Rp 94.000
    Nutrimax B Complex 30 Tablet Rp 105.000

    Tabel harga/informasi yang ada diatas hanyalah rangkuman yang berasal dari berbagai sumber, baik itu online maupun offline. Namun, bagi kamu yang ingin mengetahui lebih jelas harga dari vitamin B kompleks ini bisa langsung kunjungi apotek terdekat.

     

    Jadi kamu bisa langsung membandingkan seberapa besar bedanya antara harga vitamin B yang di apotik dengan informasi di atas. Informasi Harga Vitamin B Kompleks di Apotik bisa saja berubah mengikuti kondisi apotik yang ada di Indonesia.

     

  • Harga Incidal Terbaru, Manfaat dan Efek Sampingnya

    Harga Incidal Terbaru, Manfaat dan Efek Sampingnya

    Harga incidal yang ada di toko maupun apotek bervariasi. Incidal OD sendiri merupakan obat yang kerap digunakan ketika seseorang terkena flu, batuk hingga alergi sekalipun.

    Biasanya obat ini laris di musim dingin karena orang-orang rentan terkena batuk, alergi hingga flu pada musim tersebut. Pastinya sakit tersebut bukan hal yang remeh sehingga tidak bisa diabaikan begitu saja.

    Incidal OD merupakan salah satu obat alternatif yang bisa digunakan untuk meredakan flu, alergi dan sejenisnya. Bisa dikatakan jika obat ini juga berguna untuk memperkuat imun tubuh.

    Kenali Tentang Apa Itu Incidal ?

    Incidal OD sebenarnya merupakan obat dengan kandunan cetirizine HCl yang berguna sebagai anthistamin pada tubuh. Efek yang dihasilkan adalah bisa meredakan batuk, pilek hingga alergi yang disebabkan oleh hawa dingin.

    Selain itu, bahan aktif yang terkandung dalam incidal adalah cetirizine sehingga dalam penggunaannya perlu resep dokter. Meskipun tersedia bebas di apotek tetapi Kamu tidak bisa membelinya secara bebas.

    Harga incidal OD ini juga tergolong lumayan meskipun masih terjangkau. Namun, mengingat efektifitasnya yang cukup tinggi sehingga sebanding. Selain itu, dosisnya termasuk sedikit keras sehingga tidak diperuntukkan bagi anak-anak dan ibu hamil.

    Ibu yang sedang dalam proses menyusui anaknya juga dilarang menggunakan obat ini. Selain itu, obat tersebut telah tersedia dalam bentuk kapsul dan sirup dan tentunya harga incidal yang ditawarkan berbeda.

    Jika untuk konsumsi anak-anak di atas 2 tahun bisa menggunakan sirup yang mudah untuk ditelan. Keduanya juga cukup terjangkau dan pastinya dalam penggunaannya memerlukan resep dokter sehingga harus berkonsultasi dahulu.

    Cara Penggunaan Incidal dan Efek Sampingnya

    Setiap produk obat pasti memiliki aturan pemakaian dan efek samping yang dihasilkan. Namun, biasanya efek samping tersebut masih dalam taraf ringan seperti mengantuk hingga pusing. Namun, bagi yang tidak cocok bisa hingga muntah.

    Begitu pula dengan incidal OD yang terdapat informasi dan peringatan yang harus diperhatikan. Apalagi jika menggunakan obat ini tidak sesuai dengan fungsinya, maka Kamu harus ekstra hati-hati.

    Langsung mengonsumsi obat tanpa tahu cara penggunaan dan efek yang dihasilkan justru bisa memperburuk keadaan. Bahkan efek pada setiap orang bisa berbeda-beda tergantung dari sistem kekebalan tubuh yang dihasilkan.

    Oleh karena itu, sangat penting untuk membaca petunjuk pemakaian. Jika Kamu ragu, maka saat membeli dan menanyakan harga incidal di apotek, Kamu bisa sekalian bertanya kepada apotekernya tentang takaran yang tepat.

    Bahkan jika perlu menyebutkan keluhan yang dialami supaya mereka bisa merekomendasikan takaran paling tepat. Memang mereka bukan dokter tetapi apoteker adalah yang meracik obat sehingga pasti memahami hal tersebut.

    Selain itu, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika mengonsumsi incidal OD ini, diantaranya:

    1. Incidal OD mengandung bahan aktif cetirizin sehingga tidak diperbolehkan untuk penderita alergi bahan tersebut.
    2. Jika sedang berobat, maka informasikan pula obat dan vitamin yang kerap Kamu konsumsi.
    3. Untuk orang tua lebih dari 65 tahun sebaiknya berhati-hati terlebih jika memiliki riwayat liver, gagal ginjal hingga epilepsi.
    4. Tidak untuk anak di bawah 2 tahun.
    5. Jangan tergiur harga murah

    Ketahui Harga Incidal di Apotek

    Harga incidal OD di berbagai apotek dan toko-toko pada dasarnya sama. Namun, harga yang tertera juga tergantung dari varian yang dipilih. Ketika mengetahui harga obat tersebut Kamu jadi bisa memilih akan membeli yang mana.

    Selain itu, dengan mengetahui harga Kamu jadi bisa memperkiraan pengeluaran yang kira-kira dibutuhkan untuk membeli obat. Incidal OD sendiri merupakan obat yang dikhususkan untuk penyakit yang menyerang imunitas seseorang.

    Misalnya adalah batuk, pilek, flu, alergi hingga mata berair. Sakit seperti ini paling sering timbul ketika musim dingin tiba karena sistem imun sebagian orang tidak kuat untuk menahan hawa dingin.

    Untuk itu, Kamu memerlukan incidal OD jika tengah mengalami penurunan imun seperti ini. Kemudian berikut ini adalah harga incidal OD yang bisa dijadikan patokan sesuai dengan jenis obatnya:

    1. Incidal OD Versi Kapsul

    Produk incidal OD yang pertama tersedia dalam bentuk kapsul dan biasanya obat ini diperuntukkan bagi orang dewasa. Untuk 1 dosis kapsul incidal mengandung setidaknya 10 mg cetirizine.

    Jadi, para penderita bahan aktif dari cetirizine ini benar-benar harus menghindari obat tersebut atau justru terjadi hal yang lebih buruk. Kemduian obat incidal bentuk kapsul biasanya diperjual belikan hanya dalam bentuk strip yang berisi 10 kapsul.

    Satu strip kapsul incidal rata-rata diharga Rp 30.000,-. Namun, harga ini hanya patokan saja karena setiap daerah bisa jadi berbeda tergantung dari lokasi wilayahnya.

    Kemudian dosis yang disarankan untuk mengonsumsi obat ini adalah cukup sehari sekali untuk 1 kapsul untuk orang dewasa. Dosis ini diperuntukkan bagi umur lebih dari 10 tahun.

    Sedangkan untuk anak-anak di bawah 10 tahun dan kurang dari 2 tahun serta lansia, dosis cetirizinenya lebih rendah, yaitu 5 mg. Cara minumnya sama saja, yaitu 1 kapsul satu hari sekali.

    1. Incidal OD Versi Sirup

    Obat incidal OD yang kedua adalah versi dalam bentuk sirup. Sirup ini biasanya diperuntukkan untuk anak-anak dan orang-orang yang kesulitan menelan obat dalam bentuk kapsul.

    Untuk penggunaan incidal OD versi sirup dosisnya lebih rendah daripada kapsul, yaitu 5 mg cetirizine dengan takaran 5 ml untuk satu kali minum. Dosis ini biasanya digunakan untuk anak-anak.

    Kemudian harga untuk satu botol sirup incidal ini di apotek sekitar Rp 50.000,-. Untuk harga segitu Kamu akan mendapatkan sekitat 60 ml sirup sehingga cukup terjangkau.

    Dosis untuk orang dewasa adalah 10 mg cetirizine sehingga jika mengkonsumsi obatnya menggunakan sirup, maka bisa meminumnya dua kali. Hal ini juga berlaku untuk para lansia.

    Berikut Daftar Harga Incidal OD

    Selain mengetahui kedua jenis obat incidal OD dan harganya di atas, maka ada pula beberapa varian yang biasanya ditawarkan di apotek. Harga ini termasuk dalam bentuk tablet, strip maupun satu botol sirup.

    Kemasan Harga Incidal
    Incidal-Od 10mg Cap Tab.  IDR 3.500.
    Incidal-Od 10mg Cap Strip.  IDR 35.000.
    Incidal-Od 10mg Cap Dos.  IDR 155.000.
    Incidal-Od Syrup 60ml 5mg/5ml 1 botol.  IDR 48.500.

     

    Harga incidal yang telah tertera dalam tabel tersebut merupakan perkiraan sehingga bisa lebih bisa kurang dan hal ini tergantung wilayah Kamu tinggal. Namun, pada dasarnya rata-rata menerapkan harga yang sama.

    Harga incidal OD ini sendiri bisa Kamu temui dengan mudah baik di apotek maupun toko-toko lainnya terutama Kimia Farma. Meskipun begitu dalam penggunaannya tetap memerlukan resep dokter sehingga tidak akan sampai salah dosis.

    Sebab, kesalahan takaran minum obat bisa berakibat fatal bagi tubuh. Bagi yang memiliki sistem imun rendah mungkin akan mengalami efek samping lebih berat hingga overdosis.

    Penggunaan obat untuk mengurangi rasa sakit. Apalagi jika mendadak flu, batuk hingga alergi ketika musim dingin tentu membuat tubuh sangat tidak nyaman. Oleh karena itu, Kamu memerlukan daftar harga incidal untuk referensi.

  • Harga Transpulmin Baby di Apotik dan Jenisnya   

    Harga Transpulmin Baby di Apotik dan Jenisnya  

    Harga Transpulmin Baby di Apotik dikenal sebagai salah satu obat yang murah. Sebagian orang mengatakan bahwa transpulmkn ini termasuk obat oles atau balsem yang digunakan untuk mengobati hidung tersumbat.

     

    Selain itu, juga bisa digunakan untuk sakit perut, sakit kepala, serta meredakan nyeri punggung. Kini sudah ada dua seri dari jenis balsem Transpulmin dewasa.

     

    Mengenal Harga Transpulmin Baby di Apotik

     

    Di mana obat ini dikhususkan untuk anak di bawah usia dua tahun dan usia lebih dari dua tahun. Perbedaan dari kedua nama balsem ini, jika namanya Transpulmin BB maka balsem yang satu ini dikhususkan untuk bayi.

     

    Sementara itu, harga Transpulmin Baby terjangkau bisa digunakan dalam jangka waktu yang lama. Harga transpulmin ini mulai dari Rp 108.000.

     

    Selain itu, obat ini memiliki kandungan alami gang memang cukup aman digunakan oleh bayi. Jadi sebelum membeli kamu harus mengetahui bahwa kandungan dari balsem ini memang memiliki beberapa kandungan herbal.

     

    Di mana akan mampu memberikan aroma menenangkan. Bahkan, juga bisa mengatasi bakteri yang menjadi penyebab datangnya bakteri.

     

    Cara pemakaian obat ini hanya bisa dilakukan dengan mengoleskannya pada bagian tubuh yang terasa sakit. Misalnya saja seperti nyeri punggung, sakit tenggorokan, sakit kepala, serta sakit perut.

     

    Jadi dengan demikian, balsem yang satu ini lebih aman digunakan. Jika membahas mengenai harga Transpulmin Baby di Apotik memang kapan saja dapat berubah sewaktu-sewaktu.

     

    Namun, sebagian besar orang saat ini ingin mengetahuinya harga dari obat transpulmin. Berikut ini sudah ada beberapa penjelasan yang wajib kamu ketahui.

     

    Harga dari Transpulmin Baby di Apotik

    Bagi sebagian besar ibu pastinya ingin tahu obat paling ampuh untuk mengatasi hidung tersumbat pada bayi. Hal ini tentunya karena bayi memang masih sangat sensitif dengan berbagai macam obat.

     

    Sehingga akan kesulitan bila mencari obat yang cocok. Berbeda halnya, dengan Transpulmin yang bisa dijadikan sebagai obat pilek bayi paling aman.

    1. Transpulmin BB

    Memang transpulmin sudah dikenal sebagai salah satu obat pilek bayi yang sangat aman digunakan. Untuk dapat membedakan jenis transpulmin bayi dan orang dewasa maka kamu bisa membaca adanya tambahan keterangan BB.

     

    Transpulmin ini sebenarnya termasuk balsam bayi. Harga Transpulmin Baby di Apotik hanya sekitar Rp. 40.000.

     

    Sebagai seorang ibu pastinya akan merasa bingung, bila anaknya yang masih bayi mengalami sakit flu. Jadi dengan menggunakan transpulmin ini, kamu tidak perlu merasa cemas lagi.

     

    Hal ini karena sudah terbukti aman digunakan oleh bayi. Apalagi dengan aromanya yang begitu menenangkan.

     

    1. Transpulmin 10 Gr

    Harga Transpulmin Baby di Apotik sebenarnya sangat terjangkau dan bervariasi dari beberapa jenis maupun fungsinya. Sementara itu, harga transpulmin 10 gr di apotik sebesar Rp. 100.000.

     

    Transpulmin ini termasuk salah satu jenis obat yang harganya sangat mahal. Namun, hal ini juga berhubungan dengan kemampuannya untuk mampu meredakan flu.

     

    Obat ini juga mampu meredakan sakit pinggang dan punggung. Bahkan, fungsinya hampir sama dengan balsam dan perbedaannya hanya pada aroma yang didapatkannya.

     

    Di mana aroma ini lebih menyegarkan dan aman digunakan. Harga Transpulmin Baby di Apotik ini sangat murah dan terjangkau.

     

    1. Transpulmin BB Balsam

    Ini merupakan salah satu jenis transpulmin yang dikhususkan untuk bisa mengatasi flu pada bayi. Harga dari Transpulmin BB Balsam memang sangat beragam dari harga Rp.40.000 hingga Rp. 100.000.

     

    Untuk pemakaiannya sangat aman, jadi tanpa efek samping. Namun, sebaiknya kamu gunakan sesuai aturan yang ada pada kemasan transpulmin.

     

    Selain itu, kamu juga bisa menggunakan sesuai resep ataupun saran penggunaan dari dokter. Hal ini sebenarnya dilakukan untuk menghindari efek samping dari penggunaan transpulmin.

     

    1. Transpulmin BB 20 gr

    Selain ada kemasan 10 gr, ternyata transpulmin ini juga mempengaruhi kemasan 20 Gr. Di mana harga Transpulmin Baby di Apotik BB 20 gr sekitar Rp. 150.000.

     

    Sebenarnya, untuk harga ini cukup mahal, namun memang bisa menyembuhkan flu pada bayi. Bahkan, tanpa memberikan efek samping yang terbilang membahayakan.

     

    Namun, untuk menggunakannya harus secukupnya dan melihat aturan yang berlaku. Hal ini tentunya agar tidak memberikan efek samping yang membahayakan bayi.

     

    Dikarenakan bayi memang sangat sensitif terhadap berbagai macam obat. Sementara itu, kamu juga bisa menggunakan obat ini sesuai dengan saran penggunaan dari dokter.

     

    Jenis Transpulmin untuk Orang Dewasa

     

    Terdapat beberapa perbedaan dari Transpulmin untuk bayi dan orang dewasa, yaitu adanya tambahan nama BB pada kemasannya. Biasanya, untuk yang orang dewasa Transpulmin terbukti ampuh.

     

    Salah satunya untuk mengatasi sakit kepala, sakit perut, ataupun meredakan nyeri pinggang. Namun, menggunakan Harga Transpulmin Baby di Apotik ini harus sesuai dengan prosedur yang berlaku.

     

    1. Transpulmin Balsam

    Selain bisa digunakan untuk bayi, ternyata transpulmin balsam juga berfungsi untuk orang dewasa.

     

    Di mana fungsinya tidak hanya bisa digunakan untuk mengatasi flu. Namun, transpulmin juga bisa digunakan seperti balsem.

     

    Memang biasanya juga bisa mengobati rasa sakit pada pinggang ataupun punggung yang sering merasa pegal-pegal. Untuk harga Transpulmin Baby di Apotik memang sangat terjangkau sekitar Rp. 40.000.

     

    1. Transpulmin sirup

    Saat ini memang sudah ada jenis transpulmin sirup yang digunakan tidak hanya untuk orang dewasa. Namun, bisa juga berfungsi untuk anak kecil atau bahkan untuk bayi.

     

    Harga dari transpulmin baby jenis syrup sangat beragam dari beberapa kemasannya yang berisi 60 ml hingga 100 ml. Sementara itu, untuk mengetahui lebih lengkapnya maka sebaiknya kamu mengeceknya di toko atau apotik terdekat yang menjualnya.

     

    Dari semua penjelasan yang ada di atas, bisa disimpulkan bahwa transpulmin ini harganya memang sangat terjangkau. Namun, juga bisa menyembuhkan hidung tersumbat untuk bayi.

     

    Bahkan, juga bisa digunakan orang dewasa dengan kandungan bahan herbal. Sehingga obat ini sangat aman digunakan oleh orang dewasa.

     

    Daftar Merk, Jenis serta Harga Transpulmin

     

    Ada beberapa Harga Transpulmin Baby di Apotik ini memang banyak sekali dicari orang. Berikut ini sudah ada beberapa penjelasan terkait jenis transpulmin.

    Jenis Transpulmin Harga
    Transpulmin Syrup 100ML 1 Botol Rp 108.647
    Transpulmin Syrup 60 ML 1 Botol Rp 50.862
    Transpulmin Cream 10G 1 Tube Rp 83.618
    Transpulmin BB 20G 1 Tube Rp 72.504
    Transpulmin BB 10G 1 Tube Rp 50.258
    Transpulmin Cream 20G 1 Tube Rp 74.320

     

    Sementara itu, efek samping obat ini umumnya terjadi sesuai dengan masing-masing individu. Apabila terjadi efek samping yang memang berlebih dan berbahaya, harap konsultasikan kepada tenaga medis.

     

    Efek samping yang biasanya terjadi dalam penggunaan obat yaitu Iritasi ringan seperti kulit kemerahan. Kamu juga harus pastikan menghindari kontak dengan mata, luka terbuka, serta kulit yang terinfeksi.

     

    Lalu jauhkan obat ini dari jangkauan anak-anak. Obat ini sebaiknya tidak digunakan langsung di bawah lubang hidung.

     

    Bahkan, tidak bisa digunakan untuk anak usia dibawah 2 tahun. Jadi dalam pemakaian produk ini harus disesuaikan dengan aturan yang berlaku.

     

    Meski harga yang sudah dijelaskan di atas kapan saja bisa berubah, namun kamu tetap bisa melihat gambarannya. Harga Transpulmin Baby di Apotik memang lebih murah jika dibandingkan beli di toko online.

  • Harga Intoxic di Apotek

    Harga Intoxic di Apotek

    Harga intoxic di apotek berbeda-beda tergantung dimana kamu membelinya. Merupakan obat yang berbentuk cair serta digunakan pada mulut untuk menghilangkan bakteri dan parasit jahat penyebab bau mulut.

    Penampilan merupakan salah satu hal yang sering diperhatikan oleh beberapa orang mulai dari cara berpakaian hingga bau badan dan mulut sekalipun. Terkadang orang kurang percaya diri untuk tersenyum karena adanya bau mulut berlebih.

    Oleh karena ketidaknyamanan saat berbicara akibat adanya bau tersebut membuat semua orang membutuhkan solusi atas permasalahan ini. Salah satunya adalah penggunaan obat untuk menghilangkan aroma tidak sedap tersebut yaitu Intoxic.

    Obat ini memiliki segudang manfaat dan dirancang untuk membersihkan berbagai parasit dalam tubuh. Sering juga digunakan untuk menghilangkan aroma tidak sedap pada saluran pernafasan. Banyak orang tidak mengerti mengenai harga intoxic di apotek.

    Merupakan jenis perobatan asal eropa dan dibuat menggunakan bahan-bahan herba alami. Sehingga tidak ada efek samping terhadap penggunaan obat ini bagi manusia. Penggunaan herbal inilah yang mampu menyebabkan hilangnya bau kurang sedap pada mulut.

    Berbagai Manfaat Intoxic

    Sebelum mengetahui tentang seberapa banyak biaya yang dibutuhkan untuk membeli obat ini, kamu harus memahami terlebih dahulu apa saja manfaat dari Intoxic. Hal ini perlu diketahui supaya mudah mengetahui bagaimana penggunaannya.

    1. Membunuh Parasit

    Penggunaan obat ini memiliki manfaat utama untuk membunuh berbagai jenis parasit merugikan yang mengganggu. Hal tersebut merupakan salah satu manfaat dari bahan herbal yang menjadi komposisi dari Intoxic.

    Dengan mengkonsumsinya secara rutin akan membantu menurunkan aroma tidak sedap yang dihasilkan ketika sedang berbicara. Hal ini terjadi karena beberapa parasit dalam mulut telah mati.

    1. Menjaga Kesehatan Organ Tubuh

    Harga intoxic di apotek memiliki biaya cukup mahal namun mempunyai segudang manfaat untuk tubuhmu. Parasit mungkin akan mengganggu kesehatan tubuhmu dan berakibat fatal bagi organ-organ penting.

    Tujuan utama dari penggunaan obat ini adalah membasmi parasit yang ada pada tubuh sehingga mampu menjaga kesehatan organ-organ penting seperti jantung, ginjal, hati, dan paru-paru.

    1. Melumpuhkan Telur-Telur Calon Parasit

    Selain membunuh parasit yang merugikan tubuh, obat ini juga mampu untuk mencegah perkembangannya sehingga tubuh menjadi lebih sehat. Caranya adalah dengan membunuh telur-telur dari parasit sebelum mereka menetas.

    Pastikan sebelum membeli memperhatikan tanggal kadaluarsanya terlebih dahulu. Karena jika kadaluarsa maka khasiatnya akan mulai berkurang sehingga kurang efektif saat dikonsumsi.

    Testimoni Oleh Konsumen

    Walau dengan harga intoxic di Apotek cukup tinggi, namun produk ini cukup disukai oleh beberapa kalangan di Indonesia. Salah satu penyebabnya adalah berbagai khasiat ampuh yang telah dirasakan oleh konsumen sesudah mengkonsumsinya.

    Sejauh ini belum ada efek samping karena mengkonsumsi obat ini, hal tersebut yang menyebabkan masih banyaknya konsumen dari produk tersebut. namun kamu harus mengkonsumsi sesuai dosis jangan berlebih supaya lebih aman bagi kesehatan.

    Harga Intoxic di Apotek Berbagai Tempat

    Di pasaran harga produk tersebut bermacam-macam. Hal ini dikarenakan perbedaan toko tempat penjualan yang mengambil keuntungan berbeda-beda sehingga mengakibatkan harga akhir di pasaran yang berbeda pula.

    Apotek Kimia Farma

    Merupakan salah satu apotek yang dimiliki oleh PT. Kimia Farma Tbk, perusahaan farmasi BUMN dan dibiayai oleh pemerintah. Kamu dapat menemuinya hampir di setiap kota seluruh Indonesia.

    Koleksi jenis obat yang ditawarkan pun beragam dan memiliki biaya terjangkau. Kamu juga dapat menemukan produk tersebut dengan harga intoxic di apotek kimia farma sebesar Rp. 500.000 per kemasan.

    Harga tersebut terbilang cukup murah dibandingkan dengan toko perobatan lainnya yang memasang patokan harga hingga 1 juta lebih. Walau dapat dibeli dengan biaya lebih murah kamu tetap tidak boleh menggunakan secara sembarangan harus sesuai dosis.

    Apotek K24

    Merupakan salah satu retail apotek terbesar di Indonesia. Pertama kali berdiri di kota Yogyakarta kini apotek k24 telah menyediakan berbagai macam koleksi obat yang dapat kamu temukan dengan harga terjangkau.

    Kamu juga dapat membeli berbagai kebutuhan kesehatan di toko ini selama 24 jam setiap harinya. Jadi tidak perlu bingung lagi kalau butuh membeli peralatan kesehatan di malam hari dalam keadaan genting.

    Harga intoxic di apotek k24 cukup terjangkau, kamu dapat membelinya dengan merogoh kocek sebesar Rp. 300.000 saja sudah dapat mendapatkan produk ini untuk membantu membunuh parasit berbahaya dalam tubuh.

    Apotek Guardian

    Guardian merupakan gabungan jaringan apotek modern dengan menerapkan konsep toko retail kekinian dan biasa kamu temui di beberapa mall terkenal. Menyediakan berbagai produk Kesehatan dan kecantikan dengan lengkap.

    Berdiri sejak tahun 1990 Guardian telah membantu memenuhi berbagai kebutuhan Kesehatan masyarakat Indonesia dengan menyediakan berbagai peralatan Kesehatan salah satunya adalah Intoxic.

    Kamu dapat membeli Intoxic di Guardian dengan harga intoxic di apotek sebesar Rp. 450.000 saja. Obat ini mampu menjaga kebugaran tubuhmu dengan cara membunuh berbagai parasit dan bakteri jahat yang mengganggu organ tubuh.

    GoMed

    GoMed adalah layanan kesehatan yang disediakan langsung oleh Gojek untuk membantu masyarakat Indonesia dalam memenuhi kebutuhan berbagai jenis perobatan dan peralatan kesehatan lainnya.

    Kamu dapat memesan berbagai jenis obat melalui aplikasi gojek dan memilih menu GoMed. Driver akan mencarikan produk pesananmu di apotek terdekat sesuai pesananmu. Biasanya terdapat berbagai promo tertentu sehingga biayanya lebih murah.

    Harga intoxic di apotek GoMEd cukup terjangkau hanya sebesar Rp. 600.000 per kemasan bahkan bisa lebih murah jika menggunakan berbagai promo yang ada. Biasanya jika membayar menggunakan GoPay akan lebih banyak promo yang akan kamu dapatkan.

    Century Healthcare

    Salah satu jaringan apotek terbesar di Indonesia dan berdiri lebih dari 22 tahun. Perusahaan ini menyediakan berbagai kebutuhan demi masyarakat tetap sehat dengan menyediakan berbagai kebutuhan obat dan peralatan penunjang lainnya.

    Dengan jaringan perusahaan memiliki 280 lebih toko yang tersebar di seluruh Indonesia Century Healthcare menjadi solusi bagi masyarakat Indonesia untuk membeli obat karena koleksinya lengkap dan harganya bersahabat di kantong.

    Harga intoxic di apotek Century Healthcare cukup terjangkau hanya dengan biaya Rp. 160.000 kamu sudah bisa mendapatkan Intoxic dengan merk Hermuno. Untuk mendapatkan manfaatnya kamu harus mengkonsumsinya selama 30 hari berturut-turut.

    Dosis aman mengkonsumsi obat ini umumnya adalah 2 x 1 kapsul sehari. Namun ada juga yang meminum dengan dosis 2 x 2 kapsul sehari karena tingkat keparahan penyakit akibat parasit dalam tubuh.

    Kamu juga harus waspada jika ingin membeli Intoxic, pastikan produk yang dibeli asli atau palsu. Karena belakangan ditemukan beberapa kasus pemalsuan. Biasanya produk palsu dijual dengan harga lebih murah sekitar dibawah Rp.100.000 per kemasannya.

    Selain karena efeknya yang tidak berjalan dengan semestinya, mengkonsumsi produk palsu juga mampu menyebabkan timbuhnya penyakit dalam tubuh. Bukannya mendapatkan tubuh sehat tetapi malah mendapatkan penyakit jika meminumnya.

    Daftar Harga Intoxic

    Jenis Merk Harga 2022
    Hermuno.  IDR 450.000.
    Hermuno Anti Parasit Herbal Anti Parasit Dan Cacing (30 Kapsul).  IDR 160.000.

    Lebih baik membeli produk tersebut di beberapa apotek besar di Indonesia. Tidak apa-apa jika memiliki harga Intoxic di apotek cukup tinggi yang penting produknya asli dan aman.

  • Manfaat Ibuprofen 400 mg

    Manfaat Ibuprofen 400 mg

    Manfaat Ibuprofen sudah tentu Anda ketahui bukan? Obat yang termasuk dalam kategori pereda nyeri ini memang sangat membantu banyak kalangan. Obat ini terdiri dari berbagai macam dosis, salah satunya adalah dosis untuk 400 mg.

    Ibuprofen dalam dosis 400 mg memang mampu mengatasi berbagai macam rasa nyeri. Mulai dari nyeri sakit kepala, sakit otot, sakit gigi, maupun nyeri yang disebabkan karena datang bulan/ dismenore.

    Harga Ibuprofen di Apotik

    Manfaat ibuprofen yang luar biasa tersebut membuat obat ini banyak dicari oleh berbagai kalangan. Obat ini nyatanya memang aman digunakan. Atau, Anda Dapat berkonsultasi kepada dokter terlebih dahulu sebelum mulai menggunakan pereda nyeri tersebut.

    Untuk mendapatkan Ibuprofen 400 mg, Anda bisa mudah membelinya di toko obat atau apotek. Harganya sangat bervariasi mulai dari Rp 2.500,00 hingga Rp 12.000,00. Semua harga yang disediakan tergantung dari variannya.

    Harus Anda ketahui bahwa varian obat ibuprofen memang bervariasi. Anda bisa menjumpainya mulai dari jenis tablet, sirup, hingga yang memiliki bentuk gel. Lalu, Anda menyukai varian yang mana?

    Cara kerja untuk obat ini cukup ringan. Obat tersebut akan mencegah zat kimia yang masuk dalam tubuh hingga menyebabkan rasa nyeri. Jika Anda ingin membelinya, segera saja mendatangi apotek terdekat dari tempat tinggal Anda.

    Dengan manfaat ibuprofen yang memang efektif dan harganya yang aman di kantong, maka banyak orang memang suka menggunakan obat ini. Ibuprofen memang mampu meredakan nyeri dalam waktu yang sangat cepat.

    Nyeri dalam kehidupan sehari-hari akan segera tertangani. Jadi, Anda dapat melakukan aktifitas kembali dengan normal. Jika Ibuprofen digunakan sesuai dengan petunjuk dokter, maka tidak ada efek samping yang mungkin akan dirasakan.

    Obat ini memang aman digunakan oleh semua usia. Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa, semua bisa menggunakan obat ini. Anak-anak dapat menggunakan obat ini dengan aman asal sesuai dengan resep yang diberikan oleh dokter.

    Jenis serta Manfaat Ibuprofen 400 mg

    Apakah Anda pernah menggunakan obat tersebut? Anda bisa menggunakannya untuk memberikan pertolongan pertama ketika mengalami nyeri dalam kehidupan sehari-hari. Berikut informasi tentang jenis serta manfaatnya untuk menjadi pilihan bagi Anda.

    1. Ibuprofen Tablet

    Manfaat Ibuprofen dalam bentuk tablet ini bisa dirasakan untuk mengatasi nyeri otot, sakit gigi, nyeri haid, hingga sakit tulan. Solusi menggunakan ibuprofen dirasa sangat tepat untuk mengatasi keluhan di atas.

    Harganya sangat ekonomis. Dengan menggunakan Rp 500,00 Anda sudah bisa mendapatkan obat ini di Apotek. Anda bisa mengkonsumsinya sesuai dengan resep dokter.

    Atau jika ingin menggunakannya tanpa resep dokter, Anda Bisa menggunakannya dengan tidak berlebihan. Contohnya menggunakannya dalam waktu 3 kali sehari.

     

    1. Ibuprofen Gel

    Manfaat ibuprofen gel bisa digunakan untuk mengatasi permasalahan seperti rematik. Cara penggunaannya cukup efektif karena Anda dapat melakukannya hanya dengan mengolesnya saja.

    Ibuprofen dalam kemasan gel ini memiliki harga sekitar Rp 150.000,00 di apotek. Harganya memang lebih mahal dibandingkan dengan ibuprofen dalam bentuk tablet. Cara penggunaannya juga bisa dipijat ke bagian tubuh yang sakit.

    Harganya memang mahal, namun Anda tidak perlu khawatir. Obat ini memang ampuh dalam menghilangkan rasa nyeri. Jadi, Anda dapat mengandalkan obat tersebut dalam kehidupan sehari-hari.

     

    1. Ibuprofen Sirup

    Manfaat Ibuprofen dalam bentuk sirup bisa digunakan untuk mengobati nyeri panas demam dan juga sakit gigi. Ibuprofen dalam bentuk ini mampu mengatasinya dengan baik dan cepat.

    Harga untuk ibuprofen dalam bentuk syrup berkisar mulai dari Rp 23.000,00. Untuk penggunaannya, Anda bisa Melakukan konsultasi ke dokter. Hal ini dilakukan agar Anda tidak mendapatkan efek samping yang membahayakan.

    Untuk ibuprofen dalam bentuk syrup memang kebanyakan dikhususkan untuk anak-anak, bukan untuk orang dewasa. Penggunaan ibuprofen baik syrup, tablet, dan gel berbeda-beda.

    Harga Ibuprofen 200 mg

    Manfaat ibuprofen yang sudah Anda Pelajari di atas membuat hal ini bisa dipertimbangkan dalam mengobati berbagai macam keluhan nyeri. Harganya memang berbeda-beda sesuai dengan jenisnya.

    1. Harga Ibuprofen Strip 200 mg

    Ibuprofen dalam bentuk strip memiliki harga sekitar Rp 300,00 di apotik. Anda bisa membelinya dalam jumlah satu strip jika mengalami keluhan nyeri haid. Untuk harga satuan ada pula yang Rp 500,00.

    Ibuprofen dalam kadar 200 mg bisa Anda gunakan ketika memiliki nyeri yang sudah cukup parah. Jika memiliki nyeri dalam kadar yang masih rendah, maka Anda Bisa menggunakan ibuprofen di bawah kadar 200 mg.

    1. Harga Ibuprofen 400 mg

    Ternyata, ibuprofen juga ada yang memiliki kadar sebesar 400 mg. Untuk dosis yang lebih tinggi tersebut, penggunaannya bisa dikonsultasikan kepada dokter terlebih dahulu. Hal ini agar disesuaikan dengan tingkat rasa sakit Anda.

    Penggunaan dalam dosis 400 mg sesuai dengan petunjuk dokter tidak akan memberikan efek samping. Untuk harganya mencapai Rp 3.000,00.

    1. Ibuprofen 600 mg

    Selain ibuprofen dalam kadar 200 mg dan 400 mg, ternyata ada pula kadar yang lebih tinggi yaitu 600 gram. Ibuprofen ini digunakan untuk Anda Yang memiliki tingkat nyeri dengan kondisi sudah cukup parah.

    Harga per stripnya di apotik berkisar Rp 500,00. Untuk penggunaannya memang harus diresepkan oleh dokter. Jadi, Anda tidak boleh menggunakannya secara sembarangan.

    Daftar Jenis dan Harga Ibuprofen

    Setelah mengetahui manfaat ibuprofen di atas, tentu saja Anda merasa penasaran jenis ibuprofen yang ada di kalangan masyarakat bukan? Berikut daftar lengkapnya untuk Anda.

    1. Ibuprofen 200 mg Tab 1 tablet

    Harga produk ini adalah Rp 262,00

    1. Ibuprofen 400 mg Tab 1 tablet

    Harga produk ini adalah Rp 471,00

    1. Arthrifen 200 mg Tab 100S 1 Strip

    Harganya masih belum diketahui

    1. Proris Chew 100 mg tab 20s 1 strip

    Harga Produk ini adalah Rp 8.844,00

    1. Fenris 100mg/5 ml syrup 60 ml 1 botol

    Harga produk ini adalah Rp 35.937,00

    1. Ostarin F 200 g/ ml syrup 60 ml 1 botol

    Harga produk ini adalah Rp 30.107,00

    1. Anafen 100 mg/5ml syrup 60 ml 1 botol

    Harga produk ini adalah Rp 19.965,00

    1. Bufect Suspensi 50 ml 1 botol

    Harga produk ini adalah Rp 26.169,00

    1. Proris Supp 125 mg 1 tablet

    Harga produk ini adalah Rp 6.684,00

    1. Spedifen 400 mg tab 100s 1 table

    Harga produk Ini adalah Rp 7.438,00

    1. Paramex nyeri otot tab 4S Strip

    Harga produk ini adalah Rp 1.927,00

    1. Farsifen 400 mg tab 100s 1 tablet

    Harga produk ini adalah Rp 575,00

    1. Oskadon SP Tab STR 4S 1 Strip

    Harga produk ini adalah Rp 1.817,00

    1. Proris 200 mg tab 1 tablet

    Harga produk ini adalah Rp 1.232,00

    1. Rhelafen F Syrup 600 ml 1 botol

    Harga produk ini adalah Rp 29.040,00

    1. Prosinal Susp 60 ml 1 botol

    Harga produk ini adalah Rp 28.997,00

    1. Spedifen 600 sach 20s 1 pcs

    Harga produk ini adalah Rp 6.929,00

    1. Bufect 200 mg tab 100s 1 strip

    Harga produk ini adalah Rp 3.436,00

    1. Profenal TAB 100 S 1 Tablet

    Harga produk ini adalah Rp 2.000,00

    Manfaat yang bisa Anda rasakan dengan menggunakan ibuprofen adalah untuk mengobati berbagai macam rasa nyeri. Anda bisa membelinya sesuai dengan keperluan. Dapatkan manfaat ibuprofen dengan membeli produk sesuai dengan yang Anda butuhkan.

  • Daftar Merk dan Harga Garcinia untuk Tubuh Ideal

    Daftar Merk dan Harga Garcinia untuk Tubuh Ideal

    Daftar harga Garcinia biasanya bisa dilihat di apotik dan ditentukan oleh HET. Di zaman yang serba modern ini membuat banyak orang memiliki pola hidup berbeda dengan zaman dulu.

    Saat ini kebanyakan orang memiliki lebih cenderung memilih makan makanan siap saji. Padahal mengonsumsi makanan cepat saji secara berlebihan dapat menimbulkan masalah pada kesehatan.

    Salah satunya adalah membuat kamu mudah mengalami obesitas atau kelebihan berat badan. Jika dibiarkan secara terus menerus tanpa adanya upaya mengatasi maka akan menimbulkan penyakit.

    Kamu harus menghilangkan kadar lemak dan kolesterol jahat yang ada dalam tubuh secara rutin. Salah satunya dengan cara mengkonsumsi pil dengan ekstrak Garcinia untuk tubuh ideal.

    Daftar Merk dan Harga Garcinia

    Ekstrak Garcinia Cambogia dikenal memiliki banyak manfaat untuk tubuh ideal. Tepatnya ekstrak ini mampu menekan nafsu makan dan mengurangi kadar kolesterol jahat dalam tubuh.

    Tidak perlu bingung menemukan ekstrak Garcinia, karena kamu bisa menemukannya dengan mudah. Berikut ini adalah beberapa merk dan harga Garcinia yang bisa kamu temukan dengan mudah.

    1. Garcinia Cambogia 3000 Extreme

    Bagi kamu yang menginginkan berat badan ideal, maka bisa didukung dengan bantuan suplemen atau obat pelangsing. Kamu bisa memilih kandungan garcinia cambogia untuk hal tersebut.

    Hal ini karena kandungan yang terdapat didalamnya terbukti mampu menurunkan kadar lemak jahat dalam tubuh. Sehingga kamu bisa menurunkan berat badan dengan mengonsumsi garcinia cambogia 3000 extreme.

    Kamu tidak perlu khawatir karena untuk produk pelangsing satu ini memiliki harga yang terjangkau. Harga garcinia cambogia 3000 extreme adalah Rp90.000,- perbotolnya.

    1. Garcinia 5000 Nl

    Memiliki tubuh yang ideal dan indah tentu menjadi harapan dari semua orang, khususnya para wanita. Bentuk tubuh terkadang bisa mempengaruhi rasa percaya diri seseorang saat tampil di depan umum.

    Demi mendapatkan tubuh yang ideal, kamu harus menerapkan pola makan yang sehat agar pencernaan terjaga kesehatannya. Cara lainnya adalah dengan mengonsumsi Garcinia 5000 NL.

    Pil pelangsing satu ini terkenal ampuh untuk membantu kamu mendapatkan tubuh yang ideal. Sedangkan harga Garcinia 5000 NL sendiri adalah Rp92.000,- perbotolnya.

    1. Garcinia Maxx

    Selain dua merk pil Garcinia diatas masih ada merk lain dengan kandungan yang sama yaitu Maxx. Garcinia Maxx memiliki kandungan yang memiliki banyak manfaat untuk tubuh kita.

    Manfaat paling banyak dibutuhkan saat ini adalah mampu menekan nafsu makan, membakar lemak jahat. Selain itu mampu menurunkan kolesterol dalam tubuh serta menurunkan berat badan.

    Dalam satu botol Garcinia Maxx terdapat 60 pil pelangsing yang bisa dikonsumsi secara rutin. Sedangkan untuk harga Garcinia Maxx sendiri adalah Rp185.000,- per botolnya.

    1. Garcinia Nurigold

    Meski banyak orang yang ingin mendapatkan tubuh yang ideal, tidak menutup kemungkinan diantaranya banyak tidak berani mengonsumsi pil pelangsing. Hal ini karena gambaran buruk tentang pil tersebut.

    Pasalnya tidak sedikit kisah buruk yang terjadi pada seseorang saat mengonsumsi pil pelangsing. Namun kamu tidak perlu khawatir, pil pelangsing merk Nutrigold ini memiliki kandungan alami.

    Kandungan alami Garcinia Cambogia dalam tiap pil pelangsing ini mampu menurunkan berat badan. Dari harganya pun terlihat, harga Garcinia asli merk Nutrigold ini perbotolnya adalah Rp. 380.000,-.

    1. Garcinia Cambogia Forte

    Satu lagi pil pelangsing dengan kandungan Garcinia Cambogia yang terkenal dalam masyarakat adalah merk Forte. Pil pelangsing ini bisa mewujudkan keinginan kamu untuk mendapatkan tubuh ideal.

    Khasiat utama dari Garcinia Cambogia dalam Forte diantaranya adalah untuk membakar lemak. Selain itu mampu mempercepat sistem metabolisme tubuh, bahkan mencegah pertumbuhan sel lemak baru.

    Dengan khasiatnya ini, kamu mungkin harus mengeruk kantung cukup dalam untuk bisa mengonsumsinya. Untuk harga Garcinia Cambogia Forte sendiri adalah Rp675.000,- per botol.

    1. Garcinia Vita Day

    Pil pelangsing lain yang mampu menurunkan berat badan adalah Garcinia Vita Day. Produk ini tersedia di Malaysia, bagi kamu yang berada atau tinggal di sana tentu dapat menemukannya dengan mudah.

    Namun tidak perlu khawatir, bagi yang tidak berada di sana kamu bisa melakukan pemesanan secara online. Untuk harganya sendiri, Garcinia Vita Day bisa didapat dengan RM 127 perbotolnya.

    1. Garcinia Lemon

    Setiap orang yang tidak peduli dengan makanan yang dikonsumsinya bisa saja makan makanan tidak sehat. Tentu hal ini jika diteruskan akan mengganggu kesehatan tubuh kamu sendiri.

    Salah satu produk yang bisa digunakan untuk mendetoksifikasi tubuh adalah Garcinia Lemon. Untuk harga Garcinia Lemon sendiri, di Malaysia adalah RM 65 atau sekitar Rp. 224.000,-.

    1. Garcinia Bio Schwartz

    Berbeda dengan berbagai merk Garcinia yang sudah dibahas sebelumnya, Garcinia Bio Schwartz memiliki keunggulan. Keunggulannya adalah terdapat aneka rasa buah di dalamnya, sehingga enak dikonsumsi.

    Nilai tambah lain dari kandungan Garcinia Bio Schwartz adalah vitamin yang penting untuk kesehatan tubuh. Untuk harga Garcinia merk ini adalah Rp830.000,- tertinggi dibanding yang lainnya.

    Daftar Harga Garcinia Terbaru

    No Jenis Garcinia Harga Garcinia
    1 Garcinia Pure Cambogia Ultra + Pure Life Cleanse Detox Colon/Usus – Paket Pelangsing 1 Set Original Usa By Biotrimlabs.  IDR                       244.000.
    2 Garcinia Pure Cambogia Ultra + Pure Life Cleanse Detox Colon/Usus Paket Pelangsing 1 Set Original Usa + Free Sabun Transparan Vit E.  IDR                       244.000.
    3 Garcinia Pure Cambogia Ultra Set 2 Pcs Pelangsing Badan Herbal Original Usa By Biotrimlabs.  IDR                       269.000.
    4 Garcinia Pure Cambogia Ultra Set 2 Pcs Pelangsing Badan Herbal Original Usa By Biotrimlabs.  IDR                       279.000.
    5 Garcinia Cambogia Pure Cambogia Ultra Dan Pure Life Cleanse Paket Lengkap Detox Dan Pelangsing Alami Original 2 Item.  IDR                       243.500.
    6 Garcinia Cambogia Pure Life Cleanse – Pelangsing Detox Colon/Usus – Original Usa By Biotrimlabs.  IDR                       195.000.
    7 Paket Combo Garcinia Cambogia + Green Coffee Bean Extract Carb Blocker Herbal.  IDR                       824.900.
    8 Garcinia Cambogia Suplemen Diet.  IDR                       189.000.
    9 Garcinia Cambogia Pure Life Cleanse Set 2 Pelangsing Original Usa.  IDR                       289.000.
    10 Garcinia Cambogia Pure Cambogia Ultra Dan Pure Life Cleanse Diet Alami.  IDR                       450.000.
    11 Garcinia Pure Cambogia Ultra Pure Life Cleanse Detox Colon.  IDR                       350.000.
    12 Garcinia Cambogia Pure Life Cleanse Set 2 Pelangsing Original Usa By Biotrimlabs.  IDR                       269.000.
    13 Garcinia Cambogia Pure Life Cleanse Set 2 Pelangsing Original Usa By Biotrimlabs.  IDR                       279.000.
    14 Garcinia Pure Cambogia Ultra Pelangsing Badan Herbal Original Usa By Biotrimlabs.  IDR                       195.000.
    15 Garcinia Cambogia Ultra & Cleanse Detox – 1 Paket (2 Botol ).  IDR                       399.000.
    16 Puritan’s Pride Garcinia Cambogia 1500mg 60 Ct.  IDR                       139.900.
    17 Healthy Care Garcinia Cambogia 10000 – 100 Kapsul.  IDR                       244.500.
    18 Supplement – Garcinia Cambogia 60% Hca.  IDR                   1.230.000.
    19 Garcinia Cambogia Schwartz Bioresearch (Appetite Suppresant+Fat Burner+Carb Blocker).  IDR                       595.000.
    20 Herbal Youth Garcinia Cambogia Maxx95 Hca 60 Kapsul.  IDR                       245.000.
    21 Swanson Premium Garcinia Cambogia – 60 Caps.  IDR                       199.000.
    22 Swanson Premium Garcinia Cambogia – 60 Caps.  IDR                       235.000.
    23 Healthy Care Ultra Strength Garcinia Cambogia 100 Capsules.  IDR                       245.000.
    24 Puritan Pride – 1500 Mg Garcinia Cambogia Double Strength Isi 60 Kapsul.  IDR                       550.000.
    25 Paket Diet Garcinia Cambogia Advance & Colon Cleanse Detox Pelangsing.  IDR                       358.000.

     

  • Harga Natur-E Di Apotik, 100, 300, Advanced, Terbaru

    Harga Natur-E Di Apotik, 100, 300, Advanced, Terbaru

    Harga natur-e di apotik– natur-e merupakan brand lokal yang menjual berbagai jenis produk kecantikan, antara lain perawatan wajah dan perawatan tubuh. Selain terkenal dengan produk suplemen kesehatannya, natur-e juga menjual produk kosmetik lainnya.  Untuk mengetahui berapa harganya, simak informasi berikut ini:

    Beragam Jenis Natur-e

    Semua jenis natur-e menawarkan berbagai produk kecantikan alami untuk melindungi kesehatan kulit wajah dan tubuh. Ada tiga kategori produk alami yang tersedia untuk Kamu.

    1. Suplemen

    Suplemen terdiri dari empat jenis suplemen yaitu natur-e 100, 300, advance, dan white yang semuanya berguna untuk menjaga kesehatan kulit dari dalam. Daftar Harga natur-e di apotik 2022.

    1. Perawatan wajah

    Produk meliputi berbagai produk perawatan kulit wajah dari luar, mulai dari pembersih wajah, krim pagi, malam, serum, hingga face mist dan krim mata khusus.

    1. Perawatan tubuh

    Merek yang satu ini menjual berbagai macam lotion yang biasa dikenal dengan handbody natur-e, yang dirancang khusus untuk melembabkan kulit. Sementara yang lain membantu mencerahkan dan melindungi kulit dari sinar uv.

    Manfaat Natur-e Kapsul

    Karena bahan alami, maka mengkonsumsinya tidak memakan waktu lebih lama dari kosmetik luar seperti skincare. Apakah natur-e bisa memutihkan kulit? Perlu Kamu ketahui bahwa efek kapsul alami tergantung pada variasi berikut.

    1. Natur-e 100 

    Variasi pertama dikenal sebagai natur-e daily nourishing dan mengandung 100 iu vitamin e. Ini adalah salah satu perawatan kulit dasar alami yang bekerja dari dalam. Karena kapsulnya berwarna hijau, banyak orang menyebutnya natural hijau. Harga Harga natur-e di apotik terbaru.

    Vitamin e dalam kapsul ini berasal dari campuran minyak gandum dan biji bunga matahari yang sangat baik untuk kulit kusam dan kering. Untuk hasil terbaik, minum kapsul ini dengan dosis 1x sehari setiap malam. Kalau ditanya, natur-e hijau cocok untuk kelompok umur berapa? Pria dan wanita berusia 18-25 tahun.

    1. Natur-e 300

    Jika natur e hijau hanya untuk usia maksimal 25 tahun, lalu bagaimana dengan mereka yang berusia di atas 25 tahun? Tidak perlu khawatir, karena natur-e memberikan perawatan dasar untuk mereka yang berusia 25-35 tahun dalam bentuk kapsul jeruk natur-e 300.

    Jadi kalau ditanya natur-e 300 untuk usia berapa? Atau natur-e orange untuk umur berapa? Jawabannya adalah 25-35 tahun. Kandungan vitamin e adalah 300 iu, dan berasal dari kombinasi minyak biji bunga matahari dan bibit gandum, yang baik untuk kulit.

    Natur-e orange ini bagus untuk menjaga kelembaban kulit dan memastikan warna kulit merata. Kulit kusam bisa teratasi secara tuntas karena formulanya ampuh melawan efek radikal bebas akibat sinar uv dan polusi udara. Harga natur-e di apotik tersedia di bawah.

    1. Natur-e advanced

    Kapsul alami ketiga berwarna putih dan merah serta mengandung vitamin e 100 iu. Produk ini juga mengandung 2 mg likopen dan 2 mg astaxanthin yang berasal dari ganggang merah.

    Untuk pengguna berusia 35 tahun ke atas, kedua bahan aktif tersebut efektif untuk memerangi tanda-tanda penuaan dini, dan beberapa masalah kulit seperti flek hitam, kulit kendur, atau munculnya kerutan dapat diatasi secara efektif dengan meminum kapsul ini secara teratur.

    Idealnya, Kamu harus mengonsumsi suplemen alami satu kali sehari, di malam hari, untuk memberikan efek terbaik. Kamu dapat memilih dari 2 macam kemasan, yaitu kemasan ekonomis berisi 16 kapsul dan kemasan besar berisi 32 kapsul. Harga natur-e di apotik dan indomaret.

    1. Natur e white

    Natur-e white dijual di apotik dalam kemasan berwarna putih dengan sentuhan warna biru muda. Varian kapsul alami ini mengandung hingga 20 ui vitamin e, 50 mg campuran glutathione, dan 50 mg ekstrak buah zaitun ekstra.

    Menggunakan formula ini, natur-e white mampu menutrisi dan melindungi kulit dari efek buruk radikal bebas. Kandungan vitamin e-nya juga membantu melembabkan kulit sehingga tampak lebih muda dan segar.

    Hal ini membuat kulit terlihat lebih menarik dan sehat. Selain banyak manfaatnya untuk kesehatan kulit, natur juga memiliki efek samping yang berbahaya jika melanggar aturan penggunaannya. Harga natur-e di apotik agustus 2022.

    Apa Saja Efek Samping Natur-e

    Jika Kamu mengkonsumsi natur-e secara berlebihan, beberapa efek samping dapat terjadi seperti berikut:

    1. Munculnya rasa mual yang mengganggu.
    2. Pusing atau sakit kepala yang berbeda dari biasanya
    3. Penglihatan kabur dan sulit untuk fokus
    4. Kelembutan, kelelahan, dan perasaan lesu berbeda dari biasanya
    5. Kram usus yang menyebabkan sembelit atau diare

    Selain masalah yang dijelaskan di atas, dapat menyebabkan efek samping lain jika Kamu memiliki alergi tertentu. Misalnya, alergi terhadap satu atau lebih bahan natur-e. Jika Kamu memiliki alergi, sebaiknya hindari minum natur-e untuk menghindari reaksi alergi yang mengganggu.

    Bagaimana Aturan Minum Natur-e

    Untuk keamanan dan terhindar dari dampak buruk, pertimbangkan aturan minum natur-e berikut ini.

    1. Dosis

    Dosis aturan minum natur-e berbeda-beda untuk setiap varian. Dapat diminum 1 kali sehari untuk varian natur e 100, 300, dan advance, dan 2 kali sehari untuk varian natural white.

    Untuk beberapa alasan, termasuk alergi terhadap vitamin e atau komponen natur-e lainnya, maka tidak dianjurkan mengkonsumsinya. Cek Harga natur-e di apotik dibawah.

    1. Kontraindikasi

    Kontraindikasi ini juga berlaku untuk penderita penyakit ginjal, diabetes, anemia, stroke, kolesterol tinggi, atau hemofilia.

    1. Konsultasi dokter

    Konsultasi dengan dokter Kamu sebelum mengambil naturol jika Kamu sedang hamil atau menyusui, atau jika Kamu sedang merencanakan atau memiliki pernah menjalani operasi. Kami akan informasikan masalah Harga natur-e di apotik dibawah.

    Peringatan Sebelum Mengonsumsi Natur-e

    Jangan lupa untuk konsultasi dengan dokter terlebih dahulu apabila Kamu mengkonsumsi beberapa obat. Peringatan sebelum mengonsumsi natur-e, perhatikan hal-hal berikut:

    1. Jangan gunakan natur-e jika Kamu alergi terhadap vitamin e jika ragu, konsultasikan dengan dokter terlebih dahulu.
    2. Jika Kamu sedang menjalani atau mengalami diabetes, anemia, penyakit ginjal, retinitis pigmentosa, penyakit hati, kanker, stroke, kekurangan vitamin k, kolesterol tinggi, atau gangguan pembekuan darah seperti hemofilia, diskusikan perihal ingin konsumsi natur-e dengan dokter.
    3. Jika Kamu baru saja menjalani prosedur angioplasti, diskusikan penggunaan natur-e dengan dokter.
    4. Jika Kamu berencana untuk menjalani operasi dalam waktu dekat, konsultasikan dengan dokter.
    5. Sebagai tindakan pencegahan, mungkin di sarankan agar Kamu berhenti mengkonsumsi suplemen vitamin e dua minggu sebelum operasi untuk mengurangi resiko perdarahan selama operasi.
    6. Jika Kamu sedang hamil, menyusui, atau berencana untuk hamil, konsultasikan dengan dokter tentang penggunaan natur-e.
    7. Jika Kamu memiliki reaksi alergi atau overdosis setelah konsumsi natur-e, segera konsultasikan dengan dokter.

    Daftar Harga Kapsul Natur-e di Apotik Terdekat

    Natur e kapsul tersedia di apotek terdekat. Tidak ada alasan untuk khawatir tentang efek samping dari natur e, selama Kamu tidak memiliki alergi dan menggunakannya sesuai dengan dosis. Informasi mengenai Harga natur-e di apotik tersedia pada kolom bawah.

    Karena banyaknya manfaat yang bisa Kamu dapatkan dari produk ini, sayang jika tidak mencobanya. Kamu bisa membeli natur-e di supermarket lokal, minimarket, dan apotek.  Belinya juga bisa secara online, tapi pastikan belinya di distributor terpercaya yang jual kapsul natural e yang asli. Cek Harga natur-e di apotik terbaru kami.

    Karena saat ini banyak penjual yang tidak bertanggung jawab menjual kapsul natural palsu. Penjual natur e palsu biasanya menawarkan produknya dengan harga lebih murah, jadi cek daftar harga kapsul natur e asli terbaru agar tidak tertipu.

    1. Harga untuk natur-e berkisar dari Rp. 20.000 hingga Rp. 44.000 untuk paket “hijau” 16 kapsul dan 32 kapsul.
    2. Harga natur-e “orange” 16 kapsul berharga Rp. 48.000.
    3. Harga natur-e “merah” 16 kapsul berharga Rp. 53.000.
    4. Harga natur-e “hijau” 16 kapsul berharga Rp. 93.000
    5. Natur-e advance 32 kapsul di apotek berharga Rp. 100.000
    6. Harga natur-e white kemasan isi 16 kapsul dibanderol dengan harga Rp70.000,-
    7. Harga natur-e white kemasan isi 16 kapsul dibanderol dengan harga Rp130.000,-

    Jika kamu menggunakan skincare dari luar, tentu harus menjaga dari dalam dengan rutin mengonsumsi natur-e sesuai kebutuhan. Berikut kami lampiran informasi detail mengenai Harga natur-e di apotik.

  • Daftar Harga Imodium, Jenis, dan Dosis Pemakaiannya

    Daftar Harga Imodium, Jenis, dan Dosis Pemakaiannya

    Bagi kamu yang mengalami gangguan pada bagian perut terutama diare, maka sebaiknya ketahui berapa harga imodium. Karena mereka akan membantu kamu mengatasi masalah tersebut.

    Perlu dipahami bahwa diare sendiri akan menjadikan kamu kehilangan banyak cairan sehingga tubuh terasa lemas sehingga aktivitas sehari-sehari semakin terganggu.

    Adapun banyak obat yang tersedia salah satunya adalah imodium. Apakah kamu masih merasa asing dengan nama tersebut? Mari berkenalan dengan cara membaca artikel ini dari awal hingga akhir!

    Mengenal Tentang Apa Itu Imodium ?

    Diare adalah salah satu masalah pada pencernaan yang menjadikan buang air besar lebih encer dan sering terjadi. Itu tidak bisa ditahan dan mengakibatkan penderita harus sering-sering ke kamar mandi untuk membuangnya.

    Masalah ini akan menjadikan perut kamu terasa sakit dan lemas karena cairan yang terkuras habis ketika buang air besar.

    Perlu diketahui diare sendiri biasanya disebabkan oleh virus maupun makanan yang sudah terkontaminasi. Walaupun demikian, adapun penyakit yang salah satu gejalanya adalah diare, seperti penyakit radang usus.

    Sebagian besar kasus diare ini bisa sembuh dengan sendirinya, tetapi mengonsumsi obat juga akan membantu mempercepat penyembuhan. Adapun beberapa obat alami yang bisa membantu mengurangi gejalanya.

    Obat alami tersebut berupa air rebusan jahe, kunyit, air kelapa, kentang, pisang, daun jambu biji, wortel, oralit, lada putih, dan lain sebagainya.

    Adapun salah satu obat yang biasa direkomendasikan oleh dokter bisa kamu gunakan adalah imodium. Obat ini bisa kamu dapatkan di apotek dengan resep dokter setelah melakukan pemeriksaan.

    Harga imodium sendiri sangatlah terjangkau sehingga kamu tidak perlu menabung terlebih dahulu jika ingin sembuh dari penyakit diare tersebut. Namun, agar lebih akurat dalam mengetahui penyebab diare itu, kamu perlu berkunjung ke dokter.

    Penggunaan imodium juga memerlukan resep dari dokter, jadi kamu tidak bisa membeli dan menggunakannya secara mandiri atau tanpa pengawasan dokter. Terdapat dua jenis imodium yang bisa kamu temukan dengan mudah, yaitu:

    1.     Imodium Obat

    Sebagai informasi, imodium mempunyai berbagai jenis fungsi atau manfaat yang masih belum diketahui oleh masyarakat. Namun, beberapa dari mereka tahu bahwa imodium adalah obat yang sering digunakan dalam mengatasi masalah diare.

    2.     Imodium Tab

    Kemudian ada imodium tab yang merupakan salah satu jenis obat dari bahan dasar imodium. Obat ini bisa kamu jadikan sebagai pilihan ketika berada dalam kondisi mengalami gejala diare.

    Harga imodium tab sendiri bisa kamu dapatkan dengan Rp.80,000 per 10 tablet. Ingat, masih harus dengan pengawasan atau resep dari dokter.

    Terdapat beberapa hal yang juga perlu kamu pahami dan ingat sebelum menggunakan obat ini, antara lain:

    • Bentuk: Tablet
    • Farmasi: Taisho Pharmaceutical Indonesia
    • Golongan: Obat Keras
    • Kandungan: Loperamide 2 mg
    • Kategori: Antidiare
    • Kemasan: Strip isi 10 Tablet
    • Satuan Penjualan: Strip
    • Harga imodium: Rp 80.000 per strip.

    Aturan Pemakaian atau Dosis Imodium

    Obat ini sudah semestinya harus digunakan sesuai dengan petunjuk pemakaian yang telah dianjurkan. Namun, kamu tetap harus mendengarkan ajuran atau resep dari dokter karena telah melakukan pemeriksaan secara mendalam.

    Resep ini juga akan membuat obat bisa bekerja lebih optimal pada tubuh kamu tanpa harus menimbulkan efek samping yang sangat merepotkan. Harga imodium sendiri sangatlah berrvariasi tergantung dengan jenis hingga penjualnya.

    Aturan penggunaan obat imodium secara umum adalah 1-2 tablet untuk 1-2 kali sehari. Sementara diare kronik 2-4 tablet sehari maksimal 8 tablet sehari.

    Obat dikonsumsi setiap selesai buang air besar dan jika setelah 48 jam tidak ada perubahan yang lebih baik, sebaiknya hentikan mengonsumsi obat tersebut dan konsultasikan kembali dengan dokter.

    Imodium tidak disarankan untuk anak kecil karena itu akan menyebabkan masalah yang lebih serius pada pencernaan. Cara menyimpan obat ini adalah dengan meletakkannya pada suhu di bawah 30 derajat Celcius.

    Bahaya Penggunaan Imodium Secara Tidak Tepat

    Selain memahami apa pengertian, jenis, hingga harganya, kamu juga perlu tahu bagaimana bahaya penggunaan imodium jika digunakan secara sembarangan.

    Jika kamu melakukan kesalahan tersebut secara terus-menerus, maka risikonya adalah mengalami overdosis yang gejalanya berupa, napas pendek dan terburu-buru, tidak bisa bernapas sama sekali, mual, muntah, pusing, hingga keringat dingin.

    Selain itu, memanfaatkan harga imodium yang terjangkau untuk dikonsumsi secara terus menerus tanpa memperhatikan resep dokter juga bisa menyebabkan kehilangan kesadaran atau lebih parahnya adalah kematian.

    Oleh karena itu, perhatikan betul apa yang telah disampaikan oleh dokter agar tidak terjadi kesalahan. Bukannya mengonsumsi obat menjadi sembuh nantinya justru mengalami sakit yang lebih parah.

    Beberapa obat mungkin saja berinteraksi dengan kandungan dalam imodium, yaitu loperamide. Konsultasikan dengan dokter jika kamu sedang aktif mengonsumsi obat lain, terutama kandungan quinidine atau ritonavir.

    Ini dikarenakan kedua obat tersebut bisa meningkatkan risiko efek samping loperamide. Kemudian ada juga saquinavir yang akan mengurangi efektivitas operamide. Jadi, jangan sepelekan harga imodium yang terjangkau.

    Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat atau FDA memasukkan obat Imodium ke dalam Kategori B yang mana tidak menunjukkan risiko pada janin, tetapi tidak ada studi lanjut mengenai penggunaan imodium pada wanita hamil.

    Jadi, kami ingatkan kembali bahwa imodium adalah golongan obat keras sehingga penggunaannya harus berdasarkan rekomendasi atau resep dari dokter terpercaya.

    Daftar Harga Imodium Berbagai Kemasan

    Imodium adalah salah satu obat golongan keras yang perlu menggunakan resep dokter untuk penggunaannya. Obat ini digunakan untuk mengurangi gejala diare dan kurang efektif jika untuk mengobati atau mengatasi penyebab masalah diare.

    Kamu bisa mendapatkan obat imodium di apotek terdekat. Harga dari obat ini cukup terjangkau. Adapun di bawah ini adalah pembahasan mengenai daftar harga obat imodium berbagai kemasan yang perlu kamu ketahui, antara lain:

    Jenis Kemasan Imodium Harga Imodium
    Imodium 2 mg 1 Tablet  IDR 9.200
    Harga imodium 1 strip  IDR 80.000
    Imodium 2 mg 1 Dos  IDR 780.000

    Diare adalah salah satu masalah yang dialami oleh banyak orang dan itu terjadi karena beberapa penyebab, misal mengkonsumsi makanan yang kotor, terkontaminasi oleh virus, dan lain sebagainya.

    Selain itu, tinggal di lingkungan yang kotor dan tidak rajin mencuci tangan juga bisa menjadi penyebab terjadinya diare pada tubuh kamu.

    Maka dari itu, selalu jaga kebersihan dan tingkatkan imun tubuh dengan mengonsumsi makanan bergizi, minum air putih yang cukup, hingga rajin berolahraga.

    Tidak hanya mengatasi diare, tetapi usaha tersebut juga akan menjadikan tubuh kamu lebih sehat dan bugar.

    Diare juga bisa menjadi gejala akan adanya penyakit pencernaan yang lebih serius, seperti radang usus. Jadi, sebaiknya konsultasilah kepada dokter untuk mendapatkan penanganan yang lebih baik.

    Setelah itu, kamu kemungkinan akan mendapatkan resep berupa obat imodium yang bisa di tebus melalui apotek.

    Harga imodium sendiri sangatlah terjangkau sehingga akan memudahkan kamu untuk segera sehat dan terbebas dari penyakit diare yang sangat mengganggu tersebut.

  • Harga Ever-E Botol di Apotek dan Varian yang Perlu Diketahui

    Harga Ever-E Botol di Apotek dan Varian yang Perlu Diketahui

    Salah satu vitamin yang sangat penting untuk dikonsumsi tubuh adalah vitamin E, di mana kamu bisa menemukannya di harga Ever-E botol di apotek. Tubuh yang kekurangan vitamin E akan merasa daya tahan semakin menurun dan kulit menjadi nampak kurang sehat. Bahkan lebih parahnya bisa menyebabkan kanker paru-paru.

    Inilah yang menjadikan vitamin E menjadi sangat penting untuk diperhatikan. Kamu bisa memanfaatkan suplemen vitamin E, seperti Ever-E untuk memenuhi asupan ini. Maka dari itu, mari ketahui informasi mengenai suplemen tersebut di artikel berikut.

    Berikut Informasi Singkat Ever E

    Salah satu suplemen vitamin E yang bisa kamu dapatkan dengan mudah adalah produk Ever-E yang mampu memberikan beberapa manfaat ketika mengonsumsinya.

    Beberapa manfaat tersebut, seperti bisa memberikan nutrisi pada kulit, mencerahkan kulit, menunjang dalam kesehatan organ reproduksi, membuat kulit menjadi lembab dan kenyal, hingga menjaga keelastisan kulit.

    Selain itu, mereka juga memberikan klain harga Ever-E botol di apotek yang cukup terjangkut bisa membuat kulit menjadi halus, mencegah terjadinya liver, mengurangi gejala dari PMS, sampai menjaga imunitas atau daya tahan tubuh.

    Banyaknya manfaat yang diberikan sudah sepatutnya kamu mencoba untuk mengonsumsi produk berkhasiat tinggi ini.

    Manfaat dari Suplemen Ever E

    Pada poin sebelumnya kamu sudah dijelaskan mengenai sedikit manfaat yang diberikan oleh Ever-E. Kemudian pada poin ini kami akan memberikan penjelasan yang lebih detail mengenai manfaat-manfaat tersebut agar kami bisa lebih paham.

    Manfaat yang ditawarkan bisa kamu dapatkan jika mengonsumsi suplemen ini ketika diperlukan dan sesuai dengan anjuran dosis pada bagian kemasan. Inilah sejumlah manfaat mengonsumsi Ever-E yang bisa kamu peroleh, antara lain:

    1.     Menjaga Kesehatan Kulit

    Sebagian besar orang mengetahui bahwa vitamin E berfungsi sebagai nutrisi untuk menjaga kesehatan kulit. Hal itu memang benar adanya karena dengan mencukupi kebutuhan vitamin E harian saja, kulit kamu akan menjadi lebih sehat dan terawat.

    Perlu diketahui bahwa kulit kering adalah pertanda salah satu kulit yang tidak sehat. Mengonsumsi suplemen Ever-E akan menjadikan kulit kamu lebih lembab dan kenyal.

    Masalah kulit lain juga bisa dicegah hanya dengan mengeluarkan harga Ever-E botol di apotek yang tidak terlalu mahal.

    2.     Meningkatkan Imunitas Tubuh

    Kondisi lingkungan dan cuaca tidak menentu mengharuskan semua orang mempunyai imunitas tubuh yang kuat. Jika itu melemah, maka akan ada berbagai macam penyakit khususnya yang diakibatkan oleh infeksi bakteri maupun virus akan lebih mudah menyerang tubuh.

    Salah satu cara untuk meningkatkannya adalah dengan memenuhi asupan vitamin E harian. Hal ini vitamin E sendiri bisa berguna untuk meningkatkan imun tubuh dan menjaga agar tidak mudah terserang penyakit.

    Jika kamu tidak bisa memenuhinya dalam berupa makanan, maka konsumsilah suplemen Ever E yang harganya cukup terjangkau.

    3.     Menunjang Kesehatan Mata

    Selanjutnya ada pula manfaat lain yang bisa didapatkan hanya dengan mengeluarkan harga Ever-E botol di apotek cukup terjangkau. Manfaatnya adalah bisa menjaga kesehatan mata dan menghindarkan dari beberapa penyakit, seperti katarak hingga mata rabun.

    4.     Menurunkan Risiko Alzheimer

    Vitamin E mempunyai kandungan tokotinerol yang diketahui bisa mencegah terjadinya inflamasi yang berkaitan dengan penyakit alzheimer.

    Mungkin beberapa dari kamu sudah tahu jika alzheimer adalah kondisi seseorang yang mengalami degenerasi terkait kemampuan mengingat dan penurunan fungsi otak.

    Orang yang tubuhnya kekurangan vitamin E akan lebih berisiko terkena penyakit alzheimer dan demensia. Oleh sebab itu, cegah hal tersebut dengan mengeluarkan harga Ever-E botol di apotek yang terjangkau agar vitamin E tetap tercukupi.

    5.     Menangkal Radikal Bebas

    Sama dengan halnya vitamin C, vitamin E juga mengandung sifat antioksidan yang bekerja untuk mencegah kerusakan sel akibat serangan radikal bebas.

    Jika jumlah antioksidan tidak bisa mengimbangi radikal bebas dalam tubuh kamu, maka tubuh akan rentan mengalami berbagai masalah kesehatan, mulai dari kulit hingga organ vital.

    Berikut Jenis Kemasan Ever E

    Semua manfaat tersebut bisa kamu dapatkan hanya dengan mengeluarkan harga Ever-E botol yang cenderung murah. Ternyata adapun beberapa jenis kemasan yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan. Beberapa jenis dan harganya akan dijelaskan pada poin-poin berikut, antara lain:

    1.     Ever E 250 Strip 6 Kapsul

    Jika ingin membeli produk Ever-E dalam jumlah kecil, maka kemasan 250 strip isi 6 kapsul ini bisa menjadi pilhan yang terbaik.

    Kemasannya kecil sehingga akan sangat praktis dan kamu bisa mengonsumsinya selama 6 hari sebanyak 1 kapsul per hari. Penggunaan secara teratur akan menjadikan kamu semakin merasakan banyak manfaat dari Ever-E.

    Harga Ever-E botol di apotek untuk kemasan strip ini biasanya kurang lebih sekitar Rp 12.000 hingga Rp 15.000 tergantung tempat yang menjualnya.

    2.     2.Ever E 250 Strip Isi 12 Kapsul

    Kemudian ada kemasan Ever-E strip isi 12 kapsul yang membuat kamu bisa lebih berhemat sebesar Rp 1.000 dibandingkan membeli strip isi 6 kapsul.

    Kabar baiknya, kemasan strip baik itu isi 6 atau 12 kapsul bisa dijual kembali dalam bentuk eceran jika pelanggan ingin beli dalam jumlah sedikit, maka tidak perlu membeli kemasan botol.

    Namun, harga Ever-E botol di apotek sendiri cukup terjangkau, yaitu sekitar Rp 25.000 hingga Rp 29.000 untuk kemasan 12 kapsul.

    3.     Ever E 250 kemasan Botol berisi 30 Kapsul

    Adapun kemasan Ever-E yang paling besar, yaitu kemasan botol berisi 30 kapsul. Jenis kemasan ini akan menjadikan kamu lebih hemat dibandingkan membeli kemasan strip.

    Satu botol Ever-E ini bisa kamu konsumsi dalam jangka waktu satu bulan jika mengonsumsinya setiap hari. Harga Ever-E Botol ini biasanya sekitar Rp 59.000 hingga Rp 66.000 tergantung dengan penjualnya.

    4.     Ever E 400 IU

    Terakhir ada Ever-E 400 IU yang fokus manfaatnya kepada kesehatan kulit. mengonsumsinya setiap hari akan membantu kamu untuk mengurangi risiko terjadinya masalah kulit yang sangat menjengkelkan.

    Harga Ever-E botol di apotek varian 400 IU bisa mencapai Rp 200.000 per kemasan yang juga bermanfaat untuk meningkatkan kesuburan, baik itu pada wanita maupun pria.

    Perlu diketahui bahwa harga tersebut akan sangat berbeda antara satu apotek dengan apotek lainnya. Jadi, pilih mana apotek yang sesuai dengan budget kamu atau bisa juga memesannya di toko online.

    Varian ini menjadi yang paling mahal di antara varian lain. Namun, manfaat yang bisa didapatkan akan jauh lebih banyak.

    Daftar Harga Ever-E Botol di Apotek

    Ada banyak sekali manfaat dan varian yang ditawarkan oleh produk Ever-E Ini. Oleh karenanya kamu bisa memilih mana yang paling sesuai dengan kebutuhan hingga budget untuk membelinya di apotek.

    Adapun di bawah ini adalah daftar harga suplemen Ever-E yang perlu kamu ketahui dan jadikan sebagai bahan referensi agar tidak kekurangan uang jika sudah sampai di apotek, yaitu:

    Jenis Ever E Harga Ever-E botol di apotek
    Ever E 250 Kemasan Strip Isi 6 Kapsul.  IDR 18.000
    Ever E 250 Kemasan Strip Isi 12 Kapsul.  IDR 35.000
    Ever E 250 Kemasan Strip Isi 30 Kapsul.  IDR 68.000
    Ever E 250 Kemasan Botol Isi 30 Kapsul.  IDR 70.200

    Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya bahwa vitamin E adalah salah satu asupan paling penting dalam tubuh manusia. Kamu bisa mendapatkannya dari beberapa makanan dan suplemen, seperti produk Ever-E yang dinilai lebih praktis.

    Kamu akan menemukan produk ini di beberapa tempat, misal minimarket, toko kecantikan, hingga Apotek sekalipun. Harga Ever-E botol di apotek maupun di tempat lain juga sangat beragam, maka dari itu pilihlah sesuai keinginan kamu!